Monday, November 10, 2025
25.2 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

jayawijaya

Tingkatkan Ekonomi Masyarakat, Pemkab Bakal Gandeng Distributor

PJ Bupati jayawijaya Thony M Mayor, S.Pd, MM menyatakan langkah untuk melakukan kerjasama dengan distributor atau pemasok komoditi pertanian di wilayah Jayawijaya agar meningkatkan perekonomian dari masyarakat atau petani lokal yang ada di Wamena dan sekitarnya sehingga apa yang dihasilkan masyarakat bisa diakomodir dan tak perlu didatangkan dari luar.

Akibat Abrasi Kali Tagi 50 KK Kehilangan Tempat Tinggal

Menyikapi adanya bencana alam tersebut PJ Bupati Jayawijaya Thony M Mayor, S.Pd, MM turun langsung ke kempung Lakwame untuk melihat kondisi yang ada disana,  dimana ada sekitar 50-an warga mengungsi sementara di gedung sekolah SD Negeri Tonderu lantaran rumahnya hilang terbawa luapan air kali tagi.

Bubarkan Judi Berdiri,  Polisi Diserang Massa

Kapolres menjelaskan bahwa kejadian berawal saat adanya laporan dari masyarakat yang merasa resah karena di areal Terminal Pasar Jibama sering dijadikan lokasi perjudian sehingga mengganggu aktivitas jual beli di Pasar.

Bawaslu Dorong Pengawasan Pilkada Bersama Berbagai Organisasi

Sekretaris Bawaslu Provinsi Papua Pegunungan George Ausi menyatakan tanggungjawab dalam demokrasi adalah tanggungjawab seluruh anak bangsa, dalam proses pengawasan bawaslu harus bersama seluruh stekholder, karena tanggungjawab penyelenggaraan pilkada bukan hanya kepada penyelenggara semata dalam hal ini KPU dan Bawaslu saja namun semua memiliki tanggungjawab yang sama untuk mensukseskan pesta demokrasi

Hasil Seleksi Honorer K2 Batal Diumumkan

Dari penundaan tersebut ratusan tenaga honorer ini mendatangi kantor Bupati Jayawijaya guna menayakan kejelasan nasib mereka,  yang dinilai belum pasti sebab apa yang telah direncanakan pemerintah daerah belum bisa dilakukan saat ini,  oleh karena itu PJ Bupati Jayawijaya mengajak para tenaga honorer ini untuk berdiskusi.

Pemkab Jayawijaya Bakal Perbaiki Pasar Distrik yang Masih Aktif

PJ Bupati Jayawijaya Thony M Mayor, S.Pd, MM menyatakan banyak pasar yang dibangun pemerintah daerah namun tidak digunakan oleh masyarakat sehingga bangunannya terbengkalai, sementara untuk pasar yang masih aktif digunakan sampai dengan saat ini hanya beberapa saja, seperti pasar Bolakme , Pasar Kimbim ini harus jadi perhatian dari pemerintah.

Dekranasda Jayawijaya Persiapkan UMKM Ikut Iven Berikutnya

Pj Ketua Dekranasda Kabupaten Jayawijaya Meitty Mayor mengakui hasil yang dicapai Dekranasda Jayawijaya pada pada pameran Kriyanusa kemarin memotivasi pengurus di daerah khususnya para UMKM Jayawijaya untuk lebih lagi dari sekarang  dan tahun yang akan datang guna meningkatkan kreasinya.

Putuskan KPU Verifikasi Ulang Berkas Pencalonan Thodorus Kosay- Yance Tenoye

Ketua Bawaslu Kabupaten Jayawijaya Kilion Wenda menyatakan pada prinsipnya Bawaslu memiliki kewenangan dalam menyelesaikan sengketa pemilihan maupun sengketa Pemilu terutama yang sedang berjalan sengketa pemilihan antara peserta Pemilu dengan penyelenggara atau antar peserta.

Optimis Pengerjaan Jalan Waga-waga Umpagalo Selesai Akhir Tahun

PJ Bupati Jayawijaya Thony M Mayor, S.Pd, MM saat melihat langsung pengerasan dan peningkatan jalan tersebut mengakui jika, terkait jalan yang ada di Distrik Kurulu yang menghubungkan kampung Waga -waga dan Umpagalo dirinya sudah meninjau jalan itu dan melihat sudah ada progres pengerjaan yang dilakukan.

Tekan Inflasi Daerah, Gelar Pasar Murah di Distrik Bolakme

PJ Bupati Jayawijaya Thony M Mayor, S.Pd, MM nmenyatakan pasar murah yang dilakukan ini didukung oleh Dinas Ketahanan Pangan, Disnakerindag (Pemkab Jayawijaya) dan perum Bulog Wamena ini pertamakalinya dilakukan di Distrik Bolakme, artinya pasar murah yang dilakukan pemerintah daerah di luar Kota Wamena.

Latest news

- Advertisement -spot_img