Alhasil banyak kendaraan yang kesulitan untuk melintas karena jika menurunkan kaki dipastikan akan basah. Setelah dicek ternyata lubang saluran pembuangan yang masuk ke drainase sangat keci dan tidak sebanding dengan debit air.
  Pemerintah beralasan penggantian atau penghapusan warna tersebut sebagai tindak lanjut dari keluhan masyarakat dan juga ada alasan pada malam hari terkesan gelap sehingga dapat menimbulkan kecelakaan lalu lintas.
 Menurut Ketua DPD PAN Kota Jayapura, Rustan Saru, untuk memaksimlkan waktu kampanye, Calon angota legislatif (Caleg) PAN Kota Jayapura dan Provinsi akan mengadakan jalan santai, dan lomba senam PAN serta lomba poco poco, pada Jumat (26/1) mendatang di seputaran lapangan karang PTC Entrop.
  Meski begitu, dirinya belum memastikan berapa kilometer panjang ruas jalan di dalam pasar itu yang akan dikerjai, termasuk item pekerjaan lainnya. Kata lain mengenai anggaran juga belum disebutkan untuk membiayai pekerjaan ruas jalan tersebut.
 Beberapa pengguna jalan yang ditemui Cendrawasih pos, juga mengaku resah dengan kondisi tersebut. Pasalnya akibat kerusakan lampu lalulintas tersebut, membuat arus lalu lintas tidak teratur. Padahal di wilayah tersebut tingkat arus lalulintas sangat tinggi, sehingga sangat butuh lampu lalu lintas.
  Dia menuturkan, buruknya akses jalan masuk ke dalam pasar membuat aktivitas masyarakat sedikit terganggu, baik pedagang maupun pembeli. Terutama pada saat mobilisasi barang- barang yang akan dijual belikan di dalam pasar.
Sesuai hasil rapat atau pertemuan dengan Forkopimda Papua, Pangdam XVII Cendrawasih Mayjen TNI Izak Pangemanan, M.Han, Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D. Fakhiri, S.IK. MH, presiden GIDI Dorman Wandikbo, S.Th, dan Ketua FKUB Prov. Papua Pdt. Lipius Biniluk, S.TH., M.Th.
Pekerjaan pelebaran dan perbaikan ruas jalan ruas jalan Wasani / Mos – Douwbo yang menghubungkan sebelah utara Kabupaten Biak Numfor dan Supiori tersebut hingga kini belum tuntas dikerjakan.
 Dari hasil penertiban hari pertama Satpol PP berhasil tertibkan 45 baliho para caleg, yang dipasang di median jalan protokol di wilayah Abepura dan Distrik Heram.
Kepala Kampung Marsram, Distrik Supiori Timur, Kabupaten Supiori, Hizkiah Kmur mengatakan perbaikan ruas jalan utama Kabupaten Supiori di sepanjang wilayah kampung yang di pimpinya itu dilakukan atas Perintah Bupati Supiori, Drs. Yan Imbab.