Pasca Lebaran Idul Fitri, harga komoditi pertanian memang masih normal namun dipasaran terlihat para pedagang dan pembeli masih sepi, karena libur banyak petani juga pedagang yang belum berjualan.
Pelaksana Harian (Plh) Gubernur Papua Muhammad Ridwan Rumasukun mengajak seluruh masyarakat di seluruh tanah Papua meningkatkan toleransi dan persaudaraan antara sesama pada momen Idulfitri 1444 Hijriah di bumi Cenderawasih
Halaman Graha ENY menjadi salah satu lokasi yang dipadati umat untuk melaksanakan salat berjamaah. Diperkirakan ada ribuan orang yang hadir. Pasalnya halaman dalam area gedung tidak mampu menampung, sehingga sebagian jamaah terpaksa mengikuti salat dari luar pagar tepatnya di jalan raya.
Kalapas menjelaskan, jumlah tahanan dan Narapidana Muslim sebanyak 69 orang. Dari jumlah itu, 15 diantaranya masih berstatus tahanan yang otomatis belum berhak mendapatkan remisi.
Meski begitu, ribuan umat Muslim Kota Sentani tetap khidmat dan khusuk mengikuti pelaksanaan Shalat Idul Fitri yang digelar di masjid-masjid terdekat. Pantauan media ini, di Masjid Al Aqsa Sentani, ribuan jamaah harus rela melaksanakan Shalat Ied di bawah guyuran hujan. Ini disebabkan daya tampung masjid sudah melebihi kapasitasnya.
"Menteri Perhubungan telah meminta Garuda, Citilink, Lion Group, untuk memberikan diskon untuk mendorong pemudik kembali pada tanggal-tanggal tersebut," kata Menko PMK Muhadjir Effendy melalui siaran virtual, Minggu (23/4).
Menurut Prabowo, kedatangannya ini merupakan hal yang biasa. Bahkan beberapa kali lebaran, dia mengunjungi Jokowi. “Jadi tidak ada pembicaraan yang terlalu politis, karena ini hari Lebaran,” tutur Menhan.