Saturday, June 29, 2024
27.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

Damkar

80 Persen Bangunan Tak Penuhi Syarat, Pemilik Usaha Disarankan Miliki APAR

Yang lagi marak adalah masalah kebakaran yang terbilang intensitasnya cukup tinggi. Pasalnya hampir setiap bulan ada saja bangunan yang terbakar. Untuk penanganannya jika akses bisa dijangkau tentu tidak susah, namun jika di lokasi padat penduduk ditambah dengan akses yang sempit plus warga yang datang hanya untuk menyaksikan dan membuat siaran langsung tentunya lebih menyulitkan petugas.

Dewan Minta Pembentukan Dinas Damkar Dipercepat

   Dia mengatakan pembentukan Perda yang yang kemudian menjadi dasar untuk pemisahan unit pemadam kebakaran dari satuan polisi pamong praja menjadi Dinas Pemadam Kebakaran karena melihat kebutuhan dan urgenitas yang terjadi saat ini.  Terutama jika dilihat Kota Jayapura yang saat ini sudah mengalami perkembangan pesat baik dalam pembangunan dan kotanya berkembang.

Sering Terjadi Kebakaran, SDM Damkar Harus Ditingkatkan

  Menanggapi hal itu, Tenaga Ahli Menteri Sosial Bidang Rehabilitasi, Dr Benhur Tomi Mano meminta agar pemerintah harus merespon kasus kebakaran tersebut secara serius. Salah satunya dengan mendorong peningkatan SMD Damkar Kota Jayapura.

Damkar Definitif, Upaya Penanganan Kebakaran Diharapkan Maksimal

Dari sejumlah kasus kebakaran yang terjadi, warga berharap peristiwa kebakaran ini jangan sampai terulang lagi. Palign tidak, bila  terjadi kebakaran, diharapkan bisa cepat ditangani, sehingga api tidak merembet  dan menimbulkan kerugian material  yang lebih besar, apalagi jangan sampai ada korban jiwa.

Lagi, Dua Kebakaran Terjadi di Dua Tempat 

  Kebakaran pertama dilaporkan terjadi di Kampung Yoka Distrik Heram sedangkan satu kebkaran lainnya terjadi di Tasangka, tempatnya di belakang kantor RRI Jayapura di Distrik Jayapura Selatan.

Setiap Pelaku Usaha Wajib Sediakan Sistem Proteksi Kebakaran 

  Hal itu bertujuan untuk menekan angka kasus kebakaran di Kota Jayapura. Sebab Perda tentang Sistem Proteksi Kebakaran menekanakan setiap pelaku usaha wajib hukumnya menyediakan alat alat yang berkaitan dengan sistem proteksi kebakaran.

Damkar Ingatkan Musibah Akhir Tahun

“Selalu kami ingatkan, waspada dan jangan ceroboh. Sebab  yang namanya kebakaran sering menimbulkan rasa prihatin yang amat. Kan kasihan harta yang dikumpul puluhan tahun hilang dalam sekejap akibat kebakaran,” beber Kirana saat ditemui di Entrop, Selasa (12/11).

KInerja Satpol PP dan Damkar Harus Dievaluasi

Hermes Felle menegaskan, Pemkab Jayapura harus secepatnya melakukan evaluasi terhadap kinerja Satpol PP Kabupaten Jayapura. Selama ini apa saja kendala yang dihadapi,  supaya mereka dalam bekerja juga bisa lebih optimal dan punya rasa tanggung jawab penuh dalam menjaga sistim keamanan di lingkungan Kantor Pemkab Jayapura.

Latest news

- Advertisement -spot_img