Wakil Ketua Komisi V DPR-RI, Robert Rouw saat melakukan kunjungan kerjanya ke Jayawijaya menyatakan bantuan perumahan stimulan swadaya ini sudah di berikan sejak tahun 2022 lalu dimana untuk kabupaten Jayawijaya ada 136 unit yang diberikan kepada 3 Distrik dan 5 kampung, sementara untuk tahun 2023 program ini masih terus berlanjut dan mengalami kenaikan ada 193 unit untuk6 Distrik dan 9 Kampung.
Di Wilayah Kabupaten Jayawijaya sendiri, kegiatan bakti sosial dilaksanakan di dua tempat yakni di Musola Al- Ihklas, Kampung Holima, Distrik Napua dan Masjid Darul Mukhlasin, Kampung Tulima.
“Kita dari pemerintah daerah sampai sekarang belum mengintervensi, namun untuk mendistribusikan air bersih sampai ke Kota Wamena menjadi tanggungjawabnya pemerintah daerah, karena untuk PDAMnya nanti ada di Kota Wamena, memang kemarin teman –teman dari PU Provinsi minta agar mereka yang ambil, namun kami belum bisa berikan,”ungkapnya Senin (23/10 Kemarin
Terbaru, Penjabat (Pj) Ketua TP PKK Papua, Linda Onibala menyerahkan bantuan paket PHBS untuk Posyandu dalam kunjungan kerjanya di Kabupaten Waropen. Penyerahan ribuan paket PHBS berikut timbangan bayi tersebut dilakukan pasca dirinya baru 17 hari dilantik.
“Bapak Gubernur menyerahkan bantuan dari dana Otsus 2023 berupa tiga unit motor tempel, tiga paket budi daya pengembangan rumput laut (di Amtomoy, Sarawandoro dan Ambai). Kemudian bibit rumput laut melalui sistem kultur jaringan yang ditempatkan di kebun bibit Sarwandori,” terang Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Papua, Iman Djuniawal, Jumat (20/10).
Truk tersebut berangkat dari Mesir pada hari Sabtu setelah pengeboman Israel semalam yang menewaskan puluhan warga Palestina. Presiden AS Joe Biden telah mengatakan pada awal pekan ini bahwa kesepakatan telah dicapai untuk 20 truk bantuan untuk menyeberang melalui titik perbatasan Rafah Gaza dengan Mesir.
Penjabat (Pj.) Gubernur Provinsi Papua Tengah, Ribka Haluk S.Sos., MM menjelaskan Pemerintah Provinsi Papua Tengah saat ini memiliki empat Satgas diantaranya Satgas stunting, Satgas pengangguran, Satgas pendalian inflasi daerah dan Satgas kemiskinan ekstrem.
Penjabat Bupati Mamberamo Tengah, Manogar Sirait, SIP., mengatakan, pembagian beras kepada masyarakat yang dilakukan secara terbuka seperti ini merupakan suatu terebosan baru.
Menurut Esau, pada awal Oktober 2023. Melalui Dinas Ketahanan Pangan, Pemda Yahukimo telah mengirimkan bantuan beras sebanyak 4 ton dan memfasilitasi pengangkutan bantuan dengan dua penerbangan ke Distrik Amuma.
Kepala Bidang Ekonomi Kreatif Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Merauke Tadeus Warayaan dalam laporannya meenjelaskan untuk bantuan tahun 2023 ada kategori 5 paket, yang pertama untuk kuliner mendapat bantuan motor roda tiga, kedua berupa pembangunan galeri di UMKM Madu Pokos Yanggandur, ketiga di Kampung Poo menerima bantuan motor tempel.