Friday, November 22, 2024
25.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

Bank Indonesia

Gubernur BI Ungkap Dampak Kemenangan Donald Trump ke Pasar Keuangan Indonesia

"Kita lihat monitoring hari ini perkembangan Pemilu di AS yang perhitungan sementaranya Trump unggul dan prediksi-prediksi dari pasar dan kami juga melihat kemungkinan-kemungkinan akan menyebabkan mata uang dolar akan kuat, suku bunga AS akan tetap tinggi dan tentu saja perang dagang berlanjut," ungkap Perry dalam Rapat Kerja Komisi XI DPR RI, Rabu (6/11).

Masa Kampanye, Waspadai Peredaran Uang Palsu

   Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Papua Faturachman, mengatakan oleh sebab itu pihaknya kini sedang gencar melakukan edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat, pelaku usaha dan anak sekolah.

BI Prediksi Perputaran Uang di Pilkada dan Nataru Capai Rp 7,56 Triliun

Seperti yang diungkapkan, Deputi Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Papua, Tommy Andreas menjelaskan triwulan 4 tahun 2024, didalamnya termasuk pelaksanaan Pilkada dan Nataru.

Kolaborasi BI dan Bulog Kendalikan Inflasi di Papua Tengah

“Ini sebagai upaya pengen- dalian inflasi pangan di Pro- vinsi Papua Tengah, Bank Indonesia bersinergi melalui Bulog Siaga yang telah dilaksanakan pada 25-26 September 2024 di Masjid Raya Babus- salam, Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah,” ucap Faturachman dalam rilisnya yang diterima

Promosi Perdagangan Luar Negeri Kopi Papua

Faturachman mengaku dengan tampilnya kopi Papua di event Internasional, merupakan salah satu dukungan berkelanjutan Bank Indonesia terhadap pengembangan UMKM dan sumber pertumbuhan ekonomi baru.

Panen Cabai  di Sejumlah Daerah Diharapkan Dapat Tekan Laju Inflasi

Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Papua, Faturachman menjelaskan, daerah-daerah yang teridentifikasi tersebut meliputi Provinsi Papua, Papua Selatan dan Papua Tengah.

QRIS Sembako Tingkatkan Transaksi Non Tunai di Papua

Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Papua Faturachman, mengatakan hingga Juli 2024, volume transaksi QRIS di Papua tercatat 8.018.990 atau mencapai 275 persen dari target tahun 2024 ini.

BI dan Bulog Papua Sinergi Kendalikan Inflasi di Nabire

Kepala Kantor Perwakilan BI Papua, Faturachman menjelaskan, upaya yang dilakukan BI dan Bulog ini, merupakan program Bulog Siaga dan Kelompok Tani (Poktan) Kaipoa Nabire,  dalam rangka pengendalian inflasi komoditas pangan.  Kegiatan berlangsung 22-24 Agustus 2024 di Pantai Maf, Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah.

BI Terus Tingkatkan Penggunaan QRIS

Seperti yang disampaikan Kepala Tim Implementasi Kebijakan SP (Sistem Pembayaran) BI Papua, Rama Kharismawan Purnama Putra bahwa  Bank Indonesia memiliki tugas mendorong percepatan penggunaan transaksi non tunai, melalui QRIS.

BI Targetkan  Feskop Berikutnya Transaksi Capai Rp 4 M

Dari evaluasi yang dilakukan BI Papua, pelaksanaan Feskop kali ini, minat pengunjung sangat tinggi, partisipasi dari pelaku UMKM khususnya para pengusaha kopi, kuliner dan juga pelaku usaha lainnya juga cukup tinggi.

Latest news

- Advertisement -spot_img