Friday, April 18, 2025
24.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

MRP

Aman, Tak Ada Aksi Penolakan Pelantikan Anggota MRP

"Wamendagri lakukan pelantikan anggota MRP Papua masa jabatan 2023 -2028 dan sejauh ini tidak ada kontra atau penolakan dari masyarakat,"ucapnya kepada wartawan disela-sela kunjungan kerjanya di Kabupaten Jayapura, Selasa (7/11).

Penetapan dan Pelantikan Anggota MRPP, Tunggu Keputusan Pemerintah Pusat

Asisten I Setda Provinsi Papua Pegunungan sekaligus Ketua Timsel MRPP Drs. Wasuok Demianus Siep, mengakui jika untuk penetapan dan pelantikan anggota MRPP masih menunggu pemerintah pusat sebab dari Pemprov Papua Pegunungan sudah memasukan data tersebut dalam aplikasi.

Kelamaan Vakum Dikhawatirkan Ganggu Stabilitas

Jika dihitung waktu masa jabatan terakhir hingga kini maka hampir satu tahun setelah pada 27 November 2022 lalu seluruh keanggotaan MRP  dinyatakan berakhir. Kondisi ini menimbulkan kekhawatiran karena akan berdampak pada tingkat  koordinasi antar lembaga baik MRP – DPR Papua maupun MRP dan eksekutif.

Keuskupan Timika Serukan Tidak Terlibat dalam MRP Pertama

Pernyataan tersebut disampaikan pastor Administrator pada konferensi pers yang dilaksanakan di kantor Keuskupan Timika, jalan Cendrawasih SP2, Kabupaten Mimika, Senin (25/9). 

Mantan Anggota MRP Geruduk Kantor Gubenur Papua

   Dia mengaku sudah hampir 4 bulan ini pihaknya tidak bersuara,  berharap pemerintah provinsi segera memberikan kepastian terkait dengan hak-hak mereka.  Tetapi sampai dengan 4 bulan ini hak-hak anggota yang sudah purna tugas belum dibayarkan.

KIP Minta Pj Gubernur Segera Selesaikan Persoalan

Komisioner Komisi Informasi Provinsi Papua, Joel Betuel Agaki Wanda berharap dengan kewenangan M Ridwan sebagai Penjabat Gubernur Papua, maka bisa segera dan tegas menindaklanjuti penyelesaian masalah-masalah di Provinsi Papua yang saat ini membutuhkan penyelesaian secepatnya.

Pemilihan Anggota MRP Sudah Sesuai Prosedur

Kepala Kesbangpol Kabupaten Sarmi Paulus Rorey, SE, M.Si kepada Cenderawasih Pos mengungkapkan pihaknya telah melakukan sesuai dengan tahapan atau prosedur yang ada.

Panpil dan Panwas Sepakat Penetapan Calon MRP Sudah Sesuai Mekanisme

Panitia pemilihan dan panitia pengawas pemilihan anggota Majelis Rakyat Papua 2023-2028 memberikan penegasan kepada masyarakat dan juga masyarakat yang merasa keberatan dengan hasil penetapan calon  anggota MRP yang saat ini sedang menanti pelantikan.

Tiba di Jakarta, Akan Temui Mendagri-Menkopolhukam

Sebelumnya, puluhan orang yang terdiri dari para Ondoafi Tanah Tabi dan Saireri menolak secara tegas hasil seleksi anggota MRP Provinsi Papua periode 2023-2028. Penolakan tersebut karena tidak sesuai dengan Perdasi No. 5 tahun 2023 tentang tata cara pemilihan anggota MRP berdasarkan wilayah adat masing-masing suku keadaerahan.

Pemprov Fasilitasi Tua-tua Adat Temui Mendagri

Ketua Forum Intelektual Muda Tabi-Saireri, Yulianus Dwaa menyampaikan, dalam pertemuan tersebut, masing masing perwakilan menyampaikan unek unek mereka dihadapan Plh Gubernur dan Plh Sekda Derek Hegemur termasuk Ketua Pansel.

Latest news

- Advertisement -spot_img
/