Saturday, April 19, 2025
24.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

DINKES

Dana Otsus Papua Dipangkas Rp 19 Miliar

“Pemotongan TKD berdasarkan Keputusan Menteri Keuangan (KMK) Nomor 29 Tahun 2025 baru saja diterima, dengan dana sektor infrastruktur mengalami pengurangan signifikan,” terang Kapisa. Selain itu, lanjut Kapisa, dana otonomi khusus (Otsus) Papua juga mengalami pemotongan sekitar Rp19 miliar.

Dinkes Jayapura Target Eliminasi Malaria di 2026

Dia menjelaskan Dinkes Jayapura juga menggencarkan penggunaan kelambu dan menjaga kebersihan lingkungan untuk mencegah perkembangan nyamuk Anopheles yang merupakan vektor utama penyebaran malaria.

Beri Pengobatan Gratis bagi Masyarakat Berulang tahun

Menurut Edward, layanan kesehatan gratis ini mencakup pemeriksaan kesehatan umum, konsultasi dokter, pemberian obat-obatan dasar, serta pemeriksaan tambahan seperti cek gula darah dan tekanan darah.

Belum Ada Kejelasan Terkait Nasib Puskesmas Komba

Setiap hari Senin - Jumat pelayanan pasien di Puskesmas Komba 70 pasien hingga lebih, adapun pemeriksaan yang dilakukan bukan saja pemeriksaan umum, bayi, balita, hingga bumil.

Libatkan Tim Malaikat Penolong untuk Bantu Puskesmas

  Menurutnya, tim malaikat penolong Dinkes Papua beranggotakan sekitar 20 orang yang bekerja penuh dedikasi. Yang mana, mereka bertugas di Poliklinik Pemda atau secara mobile melayani masyarakat di berbagai lokasi.

Soal MBG, Belum Ada Juknis sampai ke Daerah

Menurutnya, dari informasi yang diperolehnya, Pemda bakal melakukan refocusing anggaran atau pengalihan anggaran kegiatan tertentu ke program MBG, namun hingga kini belum ada juknis juga tentang pembiayaan program makan bergizi itu.

Dinkes Laksanakan Posyandu Siklus Hidup

Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Kabupaten Jayapura, Khairul Lie menjelaskan, Sebagai wadah organisasi tingkat kampung yang telah menjadi tempat menolong banyak masyarakat khususnya layanan kesehatan, maka posyandu di revitalisasi menjadi tempat layanan bukan saja untuk ibu hamil, namun juga layanan kesehatan usia produktif, lansia serta usia pendidikan dasar.

Dinkes dan Unicef Libatkan  PKK dalam Imunisasi

   Kepala Dinkes Kota Jayapura, dr. Ni Nyoman Sri Antari mengatakan, untuk mewujudkan hal itu, perlu adanya keterlibatan berbagai pihak untuk mensukseskan cakupan imunisasi dasar lengkap. Maka dalam kegiatan ini selain keterlibatan orang-orang dari Dinas Kesehatan, ada juga dari  ibu-ibu PKK Kota Jayapura.

Tahun Ini Dinkes Kelola Rp 221 Miliar Anggaran Kesehatan

Sekretaris Dinkes Kabupaten Jayapura, Edward Sihotang menjelaskan, untuk pegawai di lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura memang cukup besar semenjak ada penambahan semenjak K2, CPNS dan penerimaan P3K.

Dinkes Jayapura: Cakupan Layanan TBC Capai 97 Persen di 2024

Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura Edward Sihotang di Sentani, Rabu, mengatakan hingga saat ini 97 persen pasien TBC telah mendapatkan pelayanan yang komprehensif.

Latest news

- Advertisement -spot_img