Sunday, April 20, 2025
29.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

DPRK

Laporan Reses DPR, Pj. Bupati Minta Disesuaikan Dengan Anggaran APBD

"Kita akan buat skala prioritas dari laporan yang dilaporkan, karena anggaran yang ditetapkan terlalu besar, kita harus menyesuaikan dengan anggaran APBD yang ada, jika dilihat dari jumlah yang diajukan, pastinya tidak sesuai dengan anggaran APBD kita, " katanya kepada Cenderawasih Pos

Berharap HUT PI Jadi Momentum Pemuda Kembangkan Diri

  Menurut politisi Partai Demokrat itu, pemuda Papua memiliki peran penting dalam keluarga, gereja, masyarakat, serta bangsa dan negara. Oleh karena itu, ia mengingatkan agar generasi muda menjaga kehidupan mereka dengan baik serta menghindari hal-hal yang merugikan diri sendiri.

Soal TPU, DPRK Bakal Panggil PJ Walikota dan Kapolresta Jayapura

Pemerintah  dianggap lemah dan tidak mampu menangani persoalan sosial satu ini meski mengklaim sebagai pemilik lahan. Alhasil muncul argumen jika pihak pemalang memiliki backupan yang kuat termasuk  diduga ada juga dari institusi kepolisian.

Akhirnya, Sembilan Anggota DPRK Mimika Jalur Pengangkatan Dilantik

Dalam surat Pj Gubernur Papua Tengah yang dibacakan Sekretaris Dewan (Sekwan) Gate Tebay ada sembilan nama anggota DPRK yang dilantik yakni Abrian Katagame, Adolina Magal, Anton Alom, Ester Tsenawatme, Luther Beanal, Yoseph Erakipia, Frederikus Kemaku, Fredewina Matirani, Dominggus Kapiyau.

DPRK Harus Berani Suaraan Amanah Rakyat

Dikatakan, dirinya pernah menjabat sebagai Sekwan, kemudian Sekda dan kini diamanahkan sebagai Pj. Bupati Jayawijaya, berbagai dinamika telah dilalui bersama terutama dengan anggota DPRK yang lama, banyak pula kritik dan masukan akan tetapi semua bertujuan baik untuk layanan public yang lebih baik.

Dilantik, Lucky Wuka Pimpin Sementara 30 Anggota DPRK

Dari pelantikan ini nama Lucky Wuka ditunjuk menjadi Ketua Sementara DPRK Jayawijaya. Pj. Bupati Jayawijaya Thony M. Mayor  saat membacakan sambutan Menteri Dalam Negeri mengatakan, setiap anggota DPRD dipilih melalui pemilu yang pencalonannya melalui partai politik dan itu menjadikan anggota DPRK memiliki ikatan kuat kepanjangan tangan dari Parpol.

Pansel Beri Tambahan Waktu Khusus Untuk Lanny Jaya

Ini karena hasil seleksi belum memenuhi kuota. Sekretaris Pansel DPRP Papua Pegunungan Adrianus Huby mengatana 87 nama sudah aman hanya saja ada Lanny  Jaya yang belum penuhi kuota persyaratan sesuai amanat PP 106 ayat 1 tengang kewenangan otonomi khusus dan kelembagaan.

Aparat Diminta Tindak Tegas Pelaku Pelecehan Seksual

  Menurutnya, hukuman berat tersebut penting agar bisa memberikan efek jera. Bukan hanya kepada pelaku saja, tetapi juga bagi yang lain, sehingga akan berpikir berkali-kali kalau mau melakukan aksi pelecehan seksual terhadap anak di bawah umur.

LPJU Pantai Holtekamp Mati, DPRK Minta Pemerintah Cek

  Kondisi lampu yang padam dikhawatirkan dapat meningkatkan risiko kecelakaan lalu lintas serta tindakan kejahatan lainnya seperti Penjambretan hingga begal. Menurutnya pemerintah harus meresponnya dengan serius.

Pemalangan TPU  Miliki Pesan Politis?

Kondisi ini lantas dikomentasi Wakil ketua l DPRK Jayapura Max Karubaba. Ia meminta Polresta Jayapura Kota segera mengambil tindakan cepat. Ini karena pemalangan sangat merugikan warga Kota Jayapura.

Latest news

- Advertisement -spot_img