Saturday, March 15, 2025
24.7 C
Jayapura

Terapkan Prokes, Pendaftaran Siswa Baru di SMAN 1 Secara Ofline

SENTANI-Kerusakan jaringan internet yang terjadi di wilayah Kabupaten Jayapura dan sekitarnya beberapa waktu belakangan ini berdampak pada berbagai kegiatan di sekolah. Salah satunya di SMA Neggeri 1 Sentani. Jika sebelumnya pendaftaran siswa baru itu dilakukan secara online, maka kali ini akan dilayani dengan sistem ofline. 

“Pendaftaran siswa baru dilakukan secara ofline. Ini karena jaringan internet masih terganggu,”kata  Plt. Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Sentani, Dra. Cornelia Sipahelut ketika ditemui wartawan di SMA Negeri 1 Sentani, Kamis (20/5).

Dia mengatakan, pendaftaran siswa baru ini akan dilakukan sebanyak dua tahap. Tahap pertama bagi sisiwa berprestasi, dan itu dilakukan tanpa melalui tes masuk. Itu akan berlangsung dari tanggal 7 samapi 11 Juni 2021.  Kemudian pendaftaran siswa baru tahap kedua, untuk kategori zonasi, afirmasi  dan pindahan orangtua. 

Baca Juga :  KPK Minta Pemkab Jayapura Optimalkan Penerimaan Pajak dan Retribusi

“Pendaftaran ini kita menerapkan aturan protokol kesehatan yang ekstra ketat. Semua itu disiapkan oleh bagian kesiswaan,” jelasnya. 

Dia menjelaskan, pendaftaran tahap pertama  itu dilihat dari prestasi. Tidak saja prestasi di bidang akademik, tetapi juga dari bidang lainnya juga akan dilihat. Sedangkan untuk kategori zoinasi, afirmasi, itu akan dilihat dari hasil testnya. 

Untuk tahun ini, SMA Negeri 1 Sentani akan menerima siswa baru  sebanyak 13 kelas. Dimana satu kelas itu maksimal menampung siswa sebanyak 36 orang. Sejauh ini minat siswa baru untuk belahar di SMA Negeri 1 Sentani sangat tinggi. Itu sebabnya, tidak semua siswa baru itu diterima disekolah tersebut.  Sehingga seleksai yang dilakukan melalui prestasi dan juga jalur afirmasi dan zonasi akan menjaring siswa siswi baru yang akan diterima  lembaga pendidikan itu. (roy/tho)

Baca Juga :  Pelantikan Kepala Kampung Hobong Tunggu Hasil Penyidikan Polisi

SENTANI-Kerusakan jaringan internet yang terjadi di wilayah Kabupaten Jayapura dan sekitarnya beberapa waktu belakangan ini berdampak pada berbagai kegiatan di sekolah. Salah satunya di SMA Neggeri 1 Sentani. Jika sebelumnya pendaftaran siswa baru itu dilakukan secara online, maka kali ini akan dilayani dengan sistem ofline. 

“Pendaftaran siswa baru dilakukan secara ofline. Ini karena jaringan internet masih terganggu,”kata  Plt. Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Sentani, Dra. Cornelia Sipahelut ketika ditemui wartawan di SMA Negeri 1 Sentani, Kamis (20/5).

Dia mengatakan, pendaftaran siswa baru ini akan dilakukan sebanyak dua tahap. Tahap pertama bagi sisiwa berprestasi, dan itu dilakukan tanpa melalui tes masuk. Itu akan berlangsung dari tanggal 7 samapi 11 Juni 2021.  Kemudian pendaftaran siswa baru tahap kedua, untuk kategori zonasi, afirmasi  dan pindahan orangtua. 

Baca Juga :  Kalkote akan Ditata Jadi Pusat Hiburan

“Pendaftaran ini kita menerapkan aturan protokol kesehatan yang ekstra ketat. Semua itu disiapkan oleh bagian kesiswaan,” jelasnya. 

Dia menjelaskan, pendaftaran tahap pertama  itu dilihat dari prestasi. Tidak saja prestasi di bidang akademik, tetapi juga dari bidang lainnya juga akan dilihat. Sedangkan untuk kategori zoinasi, afirmasi, itu akan dilihat dari hasil testnya. 

Untuk tahun ini, SMA Negeri 1 Sentani akan menerima siswa baru  sebanyak 13 kelas. Dimana satu kelas itu maksimal menampung siswa sebanyak 36 orang. Sejauh ini minat siswa baru untuk belahar di SMA Negeri 1 Sentani sangat tinggi. Itu sebabnya, tidak semua siswa baru itu diterima disekolah tersebut.  Sehingga seleksai yang dilakukan melalui prestasi dan juga jalur afirmasi dan zonasi akan menjaring siswa siswi baru yang akan diterima  lembaga pendidikan itu. (roy/tho)

Baca Juga :  Angka Kasus Stunting di Kab. Jayapura Masih 16.42 Persen

Berita Terbaru

Artikel Lainnya