Sunday, November 24, 2024
24.7 C
Jayapura

Resmikan Patung Kristus Raja di Pulau Habe 

“Tempat ini (Pulau habe;red) sekaligus berdirinya Patung Kristus Raja, sebenarnya bykan saja untuk orang Kristen saja berdoa, namun siapa saja bisa berdoa disini sesuai agama dan keyakinannya,” katanya. 

Bupati Romanus Mbaraka juga mengatakan, sejumlah fasilitas telah dibangun di Pulau Habe mulai dari MCK dan lain-lain, termasuk penanaman aneka tanaman mulai dari kelapa dan lain-lain. Tak kalah juga, Bupati Mbaraka melepas puluhan kambing serta ayam, sekaligus sebagai penghuni Pulau Habe.

Sementara Uskup Agung Merauke, Mgr. Petrus Canisius Mandagi, MSC dalam khotbahnya meminta agar dengan Patung Kristus Raja yang telah dibangun dan diberkati hari ini, kita semua harus saling mencintai.

Baca Juga :  Aksi Demo Jaringan Internet Berlanjut ke Kantor Gubernur Papua Selatan

“Semoga kehadiran patung ini membuat daerah atau wilayah ini menjadi wilayah cinta, bukan wilayah kekerasan dan kekerasan,” pintanya.

‘’Orang yang datang di Patung Kristus Raja di Pulau Habe, agar pulang dengan rasa Tuhan mencintai dia dan dia mencintai sesama,’’ pungkasnya. (ulo)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

“Tempat ini (Pulau habe;red) sekaligus berdirinya Patung Kristus Raja, sebenarnya bykan saja untuk orang Kristen saja berdoa, namun siapa saja bisa berdoa disini sesuai agama dan keyakinannya,” katanya. 

Bupati Romanus Mbaraka juga mengatakan, sejumlah fasilitas telah dibangun di Pulau Habe mulai dari MCK dan lain-lain, termasuk penanaman aneka tanaman mulai dari kelapa dan lain-lain. Tak kalah juga, Bupati Mbaraka melepas puluhan kambing serta ayam, sekaligus sebagai penghuni Pulau Habe.

Sementara Uskup Agung Merauke, Mgr. Petrus Canisius Mandagi, MSC dalam khotbahnya meminta agar dengan Patung Kristus Raja yang telah dibangun dan diberkati hari ini, kita semua harus saling mencintai.

Baca Juga :  Tabrak Patok Batas Nelayan, Speed Boat Terbalik

“Semoga kehadiran patung ini membuat daerah atau wilayah ini menjadi wilayah cinta, bukan wilayah kekerasan dan kekerasan,” pintanya.

‘’Orang yang datang di Patung Kristus Raja di Pulau Habe, agar pulang dengan rasa Tuhan mencintai dia dan dia mencintai sesama,’’ pungkasnya. (ulo)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Berita Terbaru

Artikel Lainnya