Sunday, November 24, 2024
33.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

WISATA

Usul Wisata Bahari Dipadukan dengan Kearifan Lokal

Nurushafa Assauqiyah mengungkapkan rasa antusiasmenya bertemu langsung dengan Menteri Sandiaga Uno. Sebab selama ini bagi para finalis kebanyakan mereka hanya melihat dari televisi ataupun media massa lainnya.  Momen ini adalah peluang emas untuk berinteraksi dan berdialog dengan tokoh sentral di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif.

Karnaval Budaya Masih Rangkaian dari FBLB

“Noken bukan  sekadar tas tradisional dari rajutan kulit kayu , namun noken telah ditetapkan UNESCO sebagai warisan budaya dunia, benda ini merupakan simbol perwujudan sikap saling menghargai perbedaan dan menjunjung tinggi solidaritas dalam kehidupan bermasyarakat,”ungkapnya Kamis, (10/8) kemarin.

Wabup: Kebudayaan Selalu Berkembang Mengikuti Zaman

Wakil Bupati Jayawijaya, Marthin Yogobi, SH, M.Hum saat menutup kegiatan tersebut memberikan apresiasi kepada masyarakat yang telah menjaga keamanan, sehingga FBLB ke-31 ini boleh berjalan dengan baik.

Gubernur: Jangan Malu Belajar Promosikan Budaya Sendiri

“Jangan malu untuk belajar kepada daerah lain yang sudah sukses mengembangkan pariwisatanya dengan baik,”ungkapnya.

Hari Kedua FBLB Tampilkan 6 Atraksi Perang–perangan

Bupati Jayawijaya Jhon Richard Banua, SE, MSi menyatakan, pada hari kedua pelaksanaan FBLB, ada 6 atraksi perang –perangan yang ditampilkan oleh beberapa distrik, permainan lain seperti  sikoko dan juga karapan babi.

Kebanggaan Masyarakat Jayawijaya yang Selalu Ditunggu

Staf Ahli Menteri Bidang Reformasi Birokrasi dan Regulasi (Menparekraf), R. Kurleni Ukar. Menyatakan Kemenparekraf menyambut baik atas terselenggarahnya kembali FBLB di tahun ini setelah terhenti akibat pandemi covid-19 selama 2 tahun (2021 – 2022).

Berharap Ada Hal Positif yang Dirasakan Masyarakat

" Ini luar biasa, mungkin ini yang terbesar mahasiswa KKN di Sarmi jumlahnya mencapai 441 orang, dan adik-adik selama ini selalu belajar teori di kampus , namun mulai saat ini adik-adik akan menghadapi satu tugas pengabdian yang harus dilakukan di lapangan, harus turun ke lapangan," ungkapnya.

Percaya Diri Undang Tamu-tamu ke Sarmi

  Pj Bupati Sarmi Markus O Mansnembra SH, MM dalam sambutannya ketika meresmikan hotel Twelve Sarmi mengakui bahwa orang dari luar Sarmi kerap kali kesulitan mendapatkan tempat penginapan dan kehadiran hotel Twelve dapat menjawab hal tersebut.

Biak Miliki Banyak Potensi Wisata Alam

Goa Jepang, Pantai Wisata Paray, Pantai Wisata Bosnik, Tanjung Serweri dan beberapa obyek wisata alam lainnya telah dikelola pemerintah daerah.

Disbudpar Dorong Pengelola Obyek Wisata Berikan Kontribusi PAD

"Selama ini dukungan Pemkab Jayapura dalam mengembangkan obyek wisata di Kabupaten Jayapura sudah dilakukan dengan optimal dan kami harap pelaku usaha wisata maupun pemilik obyek wisata bisa mendukung memajukan potensi wisata yang ada,"jelasnya.

Latest news

- Advertisement -spot_img