Monday, January 12, 2026
30.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

TK

Perkenalkan Rukun Islam, 464 Siswa Ikut Peragaan Manasik Haji

  Ketua Yapis Cabang Kabupaten Jayapura Slamet Riyadi, S.Pd.,M.Pd, menjelaskan, pelaksanaan peragaan manasik haji yang  diselenggarakan di lingkungan Yayasan Pendidikan Islam (YAPIS) Cabang Kabupaten Jayapura. Pelaksanaan manasik haji diikuti dari jenjang siswa TK, SD, MI, SMA dan MA.

Ratusan Anak TK Ramaikan HUT Kemerdekaan RI di Keerom

Kegiatan diawali dengan karnaval budaya bagi peserta. Kemudian dilanjutkan dengan lomba memasukkan bola dalam keranjang, lomba memindahkan Bendera Merah Putih dan diakhiri dengan penyerahan berbagai bantuan seperti sepeda dan perlengkapan permainan anak-anak lainnya.

Damkar Sosialisasi Bahaya Kebakaran Sejak Dini ke Anak TK-Paud

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat), Margareta V. Kirana mengatakan saat ini Damkar telah melakukan pendidikan kepada anak-anak usia dini, sehingga anak-anak bisa mengetahui apa tangung jawabnya sebagai masyarakat.

Tahun ini Anak-anak Lebih Mandiri, dan Tidak Rewel

Kegiatan tersebut merupakan ajaran sekolah mengenalkan program dan kegiatan yang ada di sekolah, mengenalkan aturan dan tatatertib yang ada disekolah, sarana prasarana sekaligus perkenalan siswa baru dengan para guru, juga antara siswa

Tingkatkan Minat dan Bakat, Guru Diharap Berikan Ruang Kepada Murid

  Pengawas PAUD  Dinas Pendidikan Kota Jayapura, Distrik Abepura, Nur Casana mengatakan kegiatan tersebut dipenuhi dengan penampilan antraksi dari anak-anak seperti menyanyi, berzikir, dan lainnya. Artinya kata Nur, kepala sekolah serta para guru telah memberikan ruang kepada murid-murid untuk mereka bisa berekspresi sesuai dengan talenta, bakat dan minat mereka.

Tingkatkan Kualitas Peserta Didik Mulai Dari Dasar

  Majid mengatakan dengan penambahannya satuan pendidikan dijenjang TK tersebut bisa  menambah layanan dan jangkauan pendidikan di kota Jayapura. Dia berharap dengan penambahan TK tersebut akan meningkatkan kualitas pendidikan dan pengetahuan dari perserta didik mulai dari dasar.

Orang Tua Patut Cemas Tinggalkan Anak Jika Tak Berpendidikan

  Kegiatan diawali dengan tampilan tari kreasi dan seni yang bernuansa islami dan kemudian satu persatu siswa dipanggil ke panggung untuk penerimaan plakat dan pemindahan toga. Kepala SD Integral Hidayatullah, Rahman Sunarto berharap para lulusan bisa kembali melanjutkan pendidikan dengan lancar dan menjadi sosok yang membanggakan bagi orang tuanya.

Wakapolres Jawi Berpesan Siapkan Generasi Penerus yang Cerdas

"Hari ini kita akan melepas anak didik sebanyak 40 anak. Meskipun sekolah kami masih banyak terdapat kekurangan namun karena semangat para pendidik sehingga proses belajar mengajar tetap berjalan dengan baik," katanya.

Edukasi Sejak Dini, Ajak Murid TK Kenalkan Rambu Lalu Lintas

Kasat Lantas Polres Jayawijaya Iptu Toni Alua menyatakan bahwa dalam rangka sosialisasi peraturan lalu lintas sejak usia dini, pihaknya memberikan edukasi kepada anak-anak mengenai pengenalan rambu-rambu lalu lintas.

Ratusan Kepala PAUD Diberi Pelatihan

   Plt. Kepala Dinas Pendidikan Kota Jayapura, Abdul Majid memberikan apresiasi kepada Pokja bunda PAUD Kota Jayapura yang begitu peduli dengan upaya memajukan dan memperbaiki kualitas pendidikan di kota Jayapura dimulai dari jenjang TK/PAUD.

Latest news

- Advertisement -spot_img