Dikesempatan tersebut, Lettu Inf Abdullah Latupono menegaskan bahwa dari sisa waktu pelaksanaan TMMD Ke-119 yang tinggal 8 hari lagi, pihaknya  pastikan bahwa pembangunan 20 unit kamar mandi/wc dan 4 unit sumur air bersih di Kampung Po Epe melalui Program TMMD ke-119 bisa selesai tepat waktu.
Padahal kata Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Papua, Omah Laduani Ladamay pemerintah telah menetapkan harga eceran tertinggi Minyakita subsidi kemasan satu liter senilai Rp 14 ribu.
Lanjutnya, sebanyak 21 pengendara terjaring dalam hunting pagi tadi, hal itu dibuktikan dengan 18 lembar tilang yang dikeluarkan oleh petugas terhadap 6 pengendara yang tidak menggunakan helm, 7 menggunakan kenalpot racing atau brong, 3 tidak menggunakan plat atau pajak mati, dan 2 lainya tidak mempunyai dan membawa SIM serta surat kendaraan.
Persoalan terkait kendaraan dinas ini bahkan sempat disorot oleh Satuan Tugas (Satgas) Koordinasi dan Supervisi Wilayah B, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat melakukan rapat koordinasi bersama Pemkab Mimika beberapa waktu lalu di Hotel Horison Diana, Mimika, Papua Tengah.Â
Hasilnya ternyata tidak meleset, ia terlibat sejumlah kasus criminal bersenjata bahkan yang belum lama ini terjadi. Jukius Tabuni ditangkap satgas Ops Damai Cartenz-2024 di depan Kios Serba Murah, Kampung Kago Distrik Ilaga, Sabtu 2 Maret 2024.
Jukius Tabuni ditangkap pada Sabtu (2/3) di Kampung Kago, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Provinsi Papua Tengah. Ka Ops Damai Cartenz-2024, Kombes Pol. Dr. Faizal Ramadhani saat dikonfirmasi membenarkan adanya penangkapan terhadap 1 anggota KKB tersebut.
Komandan SSK Satgas TMMD Ke-119 Kodim 1707/Merauke Lettu Inf Abdullah Latupono, S.Sos saat mendampingi jalannya pembangunan sumur air bersih untuk masyarakat Kampung Po Epe tersebut menyampaikan bahwa pembangunan sumur air bersih merupakan salah satu kegiatan fisik program TMMD ke-119 Kodim 1707/Merauke yang mana kegiatan fisik seluruhnya yaitu pembangunan 20 unit kamar mandi/wc dan 4 unit sumur air bersih.
Anggota Satgas dari Pos Ninati melaksanakan pemeriksaan dokumen dan identitas warga yang keluar masuk wilayah perbatasan atau pelintas batas. Hal ini dilakukan demi tertibnya pelintas batas diwilayah Perbatasan Papua Selatan.Â
   Komandan Kodim 1707/Merauke Letkol Inf Bayu Kriswandito, selaku Dansatgas TMMD ke-119 Kodim 1707/Merauke melalui Komandan SSK Satgas TMMD Ke-119 Lettu Inf Abdullah Latupono, S.Sos menyampaikan bahwa kegiatan pelayanan kesehatan kepada masyarakat Kampung Po Epe yang dilakukan oleh personel kesehatan Satgas TMMD Ke-119 ini bertujuan untuk membantu agar kesehatan masyarakat selalu terjaga dengan baik.
Ka Ops Damai Cartenz-2024, Kombes Pol. Faizal Ramadhani, menyatakan bahwa Epson merupakan anggota aktif KKB dari Kodap III Ndugama dan merupakan anak buah dari Egianus Kogoya.Â