Friday, April 4, 2025
24.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

Real Madrid

Real Madrid dan Bayern Munchen Siap Tawarkan Kontrak untuk Virgil van Dijk

Liverpool saat ini dalam performa luar biasa, unggul 15 poin di puncak klasemen Premier League. Selain itu, mereka juga akan menghadapi Paris Saint-Germain di babak 16 besar Liga Champions serta bertanding di final EFL Cup melawan Newcastle United. Namun, di balik gemilangnya perjalanan Liverpool musim ini, tanda tanya besar masih menyelimuti masa depan van Dijk.

Carlo Ancelotti Catat 300 Pertandingan Bersama Real Madrid

"Saya cukup beruntung bisa melatih klub-klub besar. Saya pernah menjadi pemain sekaligus pelatih di Milan dan saya punya ikatan khusus dengan mereka," kata Ancelotti di situs resmi klub.

Tiru Gaya Cristiano Ronaldo saat Diperkenalkan Real Madrid

Transfer pemain berusia 25 tahun ini, yang telah dinanti-nantikan untuk pindah ke klub Spanyol tersebut, dikonfirmasi pada awal Juni setelah kontraknya di Paris Saint-Germain berakhir bulan lalu. Mbappe telah menandatangani kontrak berdurasi lima tahun dengan Real Madrid.

Resmi ke Los Blancos, Mbappe: Saya Tahu Takdir Saya Bermain untuk Real Madrid!

Ia mengejutkan para wartawan dengan berbicara dalam bahasa Spanyol nyaris sempurna, yang katanya telah ia mulai pelajari di sekolah dan kemudian ia praktikkan dengan manajer seperti Luis Enrique dan Mauricio Pochettino di Paris St Germain karena ia tahu dirinya harus berbicara bahasa Spanyol suatu hari nanti di klub impiannya.

Real Madrid Resmi Perkenalkan Kylian Mbappe, akan Kenakan Nomor Punggung 9

Kylian Mbappe mengenakan nomor punggung 9 saat keluar menyapa ribu suporter Los Blancos. Madrid sendiri mengontrak pemain Timnas Prancis itu selama lima tahun atau hingga 30 Juni 2029.

Wonderkid Real Madrid Arda Guler Cetak Gol Indah Lawan Georgia

Arda Guler, pemain muda Turki yang juga bermain untuk Real Madrid, menunjukkan kualitasnya yang luar biasa dalam pertandingan tersebut. Di usia 19 tahun 119 hari, Guler tidak hanya mencetak gol yang indah tetapi juga menorehkan rekor yang membuatnya sejajar dengan legenda sepak bola Cristiano Ronaldo

Momen Vinicius Junior Samai Rekor Lionel Messi di Liga Champions

Gol dari pemain Brasil itu dan Dani Carvajal di babak kedua memastikan kesuksesan Madrid merengkuh gelar ke-15. Padahal, kedua tim bermain imbang tanpa gol di babak pertama.

Hasil Liga Champions, Madrid Layak Jadi Raja Eropa Setelah Taklukkan Dortmund

Hasil itu membuat Los Blancos layak menyandang sebagai ‘Raja Turnamen’ setelah mengoleksi gelar ke-15. Mereka telah mengoleksi gelar sejak musim 1955–56, 1956–57, 1957–58, 1958–59, 1959–60, 1965–66, 1997–98, 1999–2000, 2001–02, 2013–14, 2015–16, 2016–17, 2017–18, 2021–22, 2023-24.

Thomas Tuchel Minta Harry Kane Antar Bayern Muenchen Tundukkan Real Madrid

Mantan penyerang Tottenham Hotspur, Kane, memiliki catatan terbaik semusim terbaik sepanjang kariernya. Ia mengoleksi 44 gol dari 44 pertandingan di semua kompetisi pada tahun pertamanya di Bayern, menjelang pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real di Santiago Bernabeu pada Rabu (8/5).

Resmi! Real Madrid Juara La Liga Musim 2023-2024 Setelah Barcelona Kalah

Komposisi itu membuat Madrid resmi juara La Liga musim 2023-2024. Poin maksimal Girona di posisi kedua dari 4 laga sisa 74 + 12 yakni 86, tak mampu menyamai maupun mengejar poin Madrid yang telah mengumpulkan 87 angka.

Latest news

- Advertisement -spot_img