Sebanyak 100 Personel Polres Keerom diturunkan untuk pengamanan penyampaian aspirasi yang dilakukan oleh Calon Legeslatif salah satu Partai di Kantor KPUD Keerom. Pengamanan dipimpin langsung Kabag Ops Polres Keerom Kompol Agus Tianto.
"Pengawasan keamanan dan keselamatan masyarakat dilakukan dengan memberikan himbauan dan edukasi, sehingga aktifitas masyarakat baik saat berkampanye maupun kegiatan harian lainnya dapat terjaga, tertib, dan lancar," ungkapnya.
Kegiatan patroli diawali dengan arahan dari Bripka Fotani Rahmat Zai kepada rekan-rekannya yang mengingatkan komitmen untuk menjaga keamanan di Kiwirok sembari mengingatkan personel agar menjaga keselamatan selama pelaksanaan tugas berlangsung.
Aparat keamanan diminta selalu melakukan patroli dan sweeping, terutama di daerah merah yang ada di Sentani, guna menghindari hal- hal yang tidak diinginkan, sehingga deteksi rawan dini gangguan Kamtibmas di Kabupaten Jayapura benar-benar bisa dibaca dan dikuasai.
 Kapolres Puncak Jaya AKBP Kuswara, S.H., S.I.K., M.H melalui Kabag Ops Kompol R. Ahmad Hari Junianto, S.Kom saat dikonfirmasi mengatakan bahwa pasca rentetan kejadian menonjol di wilayah hukum Distrik Ilu dan sekitarnya, aparat gabungan TNI-Polri siang tadi menggelar kegiatan patroli dialogis.
 Selain laksanakan Patroli, Polisi juga meminta masyarakat agar pada malam hari dapat memarkirkan sepeda motor masing masing didalam rumah, untuk mencegah terjadinya kasus curanmor yang bisa saja terjadi.
Dandim 1702 Jayawijaya Letkol CPN Athenius Murip mengungkapkan, hari ini jumat tanggal 5 januari 2024, pihaknya pimpin langsung dan melakukan patroli Show of Force keliling lembah jayawijaya, untuk memantau situasi dan kondisi awal tahun di kabupaten jayawijaya.
 Pasalnya, patroli tersebut dilaksanakan dalam rangka meningkatkan Harkamtibmas, dengan tujuan untuk menampung segala informasi kamtibmas, isu-isu yang beredar maupun masukan dari masyarakat.
 Kapolres Tolikara AKBP Achmad Fauzan., S.Ag melalui Kabag Ops AKP La Ambo.,S.H.,M.H. menyatakan bahwa pihaknya bersama dengan TNI dan BKO Brimob bersinergi melaksanakan Patroli gabungan dalam rangka pemeliharaan kamtibmas di wilayah Kab. Tolikara.
"Menjelang Pemilu 2024, saya menyambangi rumah warga Kampung Bompay untuk tidak mudah terprovokasi dengan isu isu yang tidak bertanggung jawab yang dapat memecah kekompakan dan keamanan di lingkungan masyarakat". Kata Bripka Purdianto.