Monday, April 21, 2025
25.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

Papua pegunungan

Masih Ada Pemda Yang Cairkan Hibah di Bawah 40 Persen

Komisioner KPU Provinsi Papua pegunungan Devisi SDM dan Komunukasi Theodorus Kosay mengakui jika pola pencairan dalam penandatanganan NPHD itu yang dilakukan sejak tahun 2023 ada dua cara pertama dalam APBD Perubahan 2023 40 Persen dan dalam APBD Induk TA 2024 60 persen.

Sosialisasi Tahapan Pilkada 2024, KPU Papua Pegunungan Gelar Jalan Santai

Jalan santai tersebut dilakukan dalam kota Wamena mulai dari Jalan Yos Sudarso, Trikora, Patimura, Sudirman dan masuk kembali ke jalan Yos Sudarso Wamena bersama maskot “Yopi Jago” yang berarti Ayo Pilih Jangan Golput, guna memberikan sosialisasi tahapan yang telah dilaksanakan, sedang dilaksanakan dan akan dilaksanakan kepada masyarakat.

Ketua dan Anggota DWP Papua Pegunungan Resmi Dikukuhkan DWP Pusat

Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Papua Pegunungan Ny Herwin Wanggai menyatakan dengan dilantiknya Ketua Dharma Wanita Persatuan Provinsi Papua pegunungan Ny Sisilia W Wasuok dan anggota masa bakti 2019-2024 dapat dimaknai sebagai amanah yang dipercayakan secara baik, bertanggungjawab dan berguna.

Calonkan Diri Sebagai Gubernur dan Bupati 8 Kabupaten Wajib Kuasai Bahasa Ibu

Ketua Majelis Rakyat Papua (MRP) Papua Pegunungan, Agus Nikilik Hubby menegaskan, seluruh anggota MRP di tanah Papua (seluruh provinsi) telah membuat kesepakatan bahwa kepala daerah di tanah Papua (Gubernur /Wagub, Bupati/Wabup dan Walikota/Wakil) wajib Orang Asli Papua (OAP).

Papua Pegunungan Jadi Juara 1 Mobil Hiasdalam Dekranas

Menurutnya, Hut Dekranas Ini adalah kesempatan emas bagi produk-produk UKM Papua Pegunungan untuk dikenal lebih luas, baik di dalam maupun luar negeri sebab dalam acara tersebut dimeriahkan dengan pameran produk UKM dari berbagai provinsi di Indonesia yang digelar di Pura Mangkunegaran, serta parade mobil hias.

KPU Papua Pegunungan Luncurkan Tahapan Pilkada

Komisioner KPU RI Devisi Teknis Idham Holik menyatakan Pilkada di Provinsi Papua Pegunungan adalah salah satu sejarah baru, dimana Pemilu ini adalah yang pertama bagi masyarakat di 8 kabupaten untuk memilih Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Pegunungan secara langsung.

Pemkab Jayawijaya Diapresiasi Pemprov Papua Pegunungan

Pj Gubernur Papua Pegunungan Dr. Velix Vernando Wanggai, SIP, M.P.A menyatakan pihaknya memberikan apresiasi kepada Pemda Jayawijaya yang sudah sejalan dengan Pemprov Papua pegunungan, DOB ini merupakan rumah baru yang memiliki jaringan pada pemerintahan kabupaten yang dapat melakukan promosi sektor wisata untuk menggerakan roda perekonomian.

Dinilai Serius Persiapkan NSF Diapresiasi Pemprov Papua Pegunungan

  PJ Gubernur Papua pegunungan Dr. Velix Vernando Wanggai, SIP, M.P.A menyatakan pihaknya memberikan apresiasi kepada pemda Jayawijaya yang sudah sejalan dengan Pemprov Papua pegunungan, DOB ini merupakan rumah baru yang memiliki jaringan pada pemerintahan kabupaten yang dapat melakukan promosi sektor wisata untuk menggerakan roda perekonomian.

Rawat Toleransi, FKMPJ Halal Bihalal Dengan Dua Denominasi Gereja Di Kampung

Ketua FKMJ sekaligus ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) kabupaten Jayawijaya, H.Adnan Yelipele menjelaskan bahwa, Makna yang terkandung  di dalam kegiatan halal bihalal adalah untuk mempererat tali silaturahim antar internal umat muslim dan  juga antar muslim dengan saudara -sudara dari non-muslim yang ada di kampung air garam dan sekitarnya.

Tinjau Lokasi Banjir dan Longsor, Bakal Anggarakan Perbaikan 4 Jembatan

Pj. Gubernur Papua pegunungan Dr. Velix Vernando Wanggai,S.IP. M.P.A mengaku bahwa ia turut  merasa perhatin dan sedih atas musibah longsor dan banjir yang di alami oleh masyarakat dari distrik Welesi dan distrik Walaik  termasuk distrik Nango Trikora.

Latest news

- Advertisement -spot_img