Wednesday, September 18, 2024
25.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

LINGKUNGAN

Pertamina Komitmen Terhadap Lingkungan Berkelanjutan

Area Manager Comm, Rel & CSR Pertamina Patra Niaga Regional Papua Maluku, Edi Mangun mengungkapkan komitmen Pertamina terhadap kesadaran lingkungan yang berkelanjutan sangat besar.

Miris, Lingkungan Sekolah Dijadikan Tempat Miras dan Ganja

Guru-guru di sekolah itu seperti sudah kebal dengan kondisi sekolah yang seperti itu.  Tetapi mereka terus berusaha untuk berteriak,  meminta perhatian dari pemerintah dan juga aparat keamanan mengenai kondisi ini.

Jangan Jadikan Danau Sentani Tempat Pembuangan Sampah

Untuk itu, Yo Ondofolo Kampung Babrongko, Ramses Wally meminta masyarakat punya kesadaran dalam menjaga kebersihan air di Danau Sentani, supaya jangan terus tercemari akibat buangan air limbah rumah tangga maupun hewan peliharaan yang airnya masuk ke Danau Sentani,  termasuk sampah- sampah yang dibuang akhirnya sampai di Danau Sentani.

AirNav Indonesia Peduli Lingkungan, Tanam 12 Ribu Bibit Pohon Nangka

Dewan Pengawas AirNav Indonesia, Capt.  Sigit . Hani Hadiyanto mengatakan, penanaman 12 ribu bibit pohon nangka  ini sebagai salah satu rangkaian merayakan HUT Ke-12 AirNav Indonesia,  termasuk sebagai bentuk program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL).

Kelola Retribusi Sampah, DLH Maksimalkan Peran Kelurahan

   "Jadi tahun ini kita terapkan, sekalian kita sosialisasi, sehingga belum maksimal.  Namun saat ini kita terus memberikan sosialisasi kepada masyarakat dengan melibatkan Kelurahan yang ada di 5 distrik yang ada di kota Jayapura," ujarnya.

Aliansi Muda Animha Ajak Pilih Pemimpin yang Pro Lingkungan   

Kebijakan-kebijakan yang diambil  pemimpin pasti sangat berdampak terhadap lingkungan yang ada sehingga kita merasa sekali bahwa  pemuda perlu bersatu untuk mendeklarasikan dan memilih pemimpin yang pro lingkungan

Ayah Anak Yatim di Sumatera Bertemu Pengumpul Sampah di Teluk Youtefa 

Tak hanya yang masuk pada kategori Insan Pancasila tetapi juga Ikon Pancasila dimana sejumlah nama kondang seperti Ebiet G Ade, Guruh Soekarno Putra dan juga H Rusli Bintang ikut dipanggil dan berdiri satu panggung. Petronela sendiri masuk pada kategori Insan Pancasila bersama 9 orang lainnya.

Sempat Minder Sepanggung Dengan Wakil Ketua MPR dan Pengusaha  Nasional

Penganugerahan Ikon Prestasi Pancasila dan Insan Pancasila Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) memasukkan nama Petronela Merauje sebagai salah satu penerima penghargaan dengan nominasi kewirausaan social. Event yang pada Selasa (9/7) tersebut digelar di Balai Sarbini, Jakarta. Lokasi yang  sering digunakan untuk acara-acara besar seperti  Stand Up Comedy maupun pemilihan Indonesia Idol.

Aktivis Perempuan Kampung Engros Terima Penghargaan di Hadapan Wapres

  Ia  terpilih mewakili Papua untuk menerima penghargaan berdampingan dengan 14  sosok tokoh lainnya ditingkat nasional. Petronela diberi penghargaan yang disaksikan Wakil Presiden ke 6, Tri Sutrisno dan Menteri Pemberdayaan Perempuan,  I Gusti Agung Putri.

Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Masyarakat Diajak Perangi Pemanasan Global

Vice President Enviromental Departement PTFI Gesang Setiyadi dalam sambutannya mengatakan, peringatan hari lingkungan hidup sudah beberapa kali digelar di Kota Timika, sehingga ia berharap kegiatan tersebut bisa mengenalkan apa yang sudah dilakukan PTFI khususnya dalam kegiatan pengelolaan lingkungan.

Latest news

- Advertisement -spot_img