Permainan Witan Sulaiman Kamis malam kemarin sangat memukau. Penampilan gemilangnya tersebut membuat fans Persija Jakarta memohon agar pemain yang akrab dipanggil Baby Shark tetap bertahan bersama Macan Kemayoran.
Tuan rumah Barito Putera lagi-lagi menjadi mimpi buruk. Mereka menundukkan Persebaya 2-0 di Stadion Demang Lehman, Banjar Baru, kemarin sore. Itu sekaligus menegaskan hegemoni Barito Putera. Mereka selalu menang saat menjamu Persebaya di laga kandang.
PSIS Semarang akan menjalani pekan 19 Liga 1 dengan menjamu Persita Tangerang di Stadion Jatidiri, Semarang, Kamis (9/11). Meski pada papan klasemen sementara jauh di atas Persita, namun skuad Mahesa Jenar tak mau lengah dan tetap waspada penuh.
Selain itu, Persebaya juga baru saja mengalami transisi pelatih dari Jose Gombau ke Uston Nawawi. Meskipun Uston sebelumnya pernah menangani Bruno Moreira cs, namun para pemain tentunya harus kembali menyesuaikan taktik baru.
Memang laga nanti adalah laga kandang rasa tandang karena akan dihelat di home base dari PSS. Ini karena Stadion Manahan Solo yang jadi home base Persis akan digunakan untk perhelatan akbar Piala Dunia U-17 2023 yang dimulai pada Jumat (10/11).
"Kami tidak punya banyak waktu untuk persiapan laga ini, sangat singkat. Untuk itu, kami hanya fokus kondisi fisik usai away ke kandang Borneo FC Minggu kemarin," kata Marcelo Rospide.
“Setelah bermain sangat bagus dan bisa menang pada laga terakhir, itu merupakan momen yang sangat krusial buat tim. Kami butuh merasa sukses, karena selama ini semuanya selalu percaya dalam jerih payah tim. Ini pun penting untuk psikologis tim,” ucap Thomas Doll.
Pemain yang akrab disapa Yan Victor itu dirasa kondisinya kurang ideal untuk melakukan laga debutnya pada pekan ke-19 saat Persebaya tandang melawan PS Barito Putera, Kamis (9/11).
Pelatih Persib asal Kroasia itu ingin memperpanjang tren positif tersebut. Dia tak mau memandang sebelah mata Arema FC yang berupaya bebas dari ancaman degradasi. Menurut Bojan, beberapa tim mulai menunjukkan performa bagus untuk masuk ke posisi 4 besar.
Tambahan tiga poin menempatkan Persewar di puncak klasemen dengan koleksi 14 poin, mereka menggeser saudara mereka, PSBS Biak yang mengoleksi 11 poin. Dua gol kemenangan Persewar dicetak oleh Josua Isir menit 52’ dan Jefron Sitawa 89’. Kemudian gol tamu dicetak oleh Guy Junior menit 87’.