Wednesday, November 12, 2025
30.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

kesehatan

Selain Tradisi, Saling Memaafkan saat Lebaran Mempunyai Manfaat bagi Kesehatan,

Memaafkan mungkin merupakan tindakan yang sulit bagi beberapa orang. Maka, Lebaran adalah waktu yang sangat tepat untuk memaafkan kesalahan yang pernah dilakukan orang lain terhadap kita.

Optimalisasi Pemenuhan Nutrisi dan Hidrasi Sehat, Agar Semangat Jalani Puasa

Menurut dia, protein hewani penting sebagai bahan sumber protein seperti susu dalam melengkapi nutrisi keluarga selama Ramadhan. Saat berpuasa ataupun tidak berpuasa, kebutuhan nutrisi sangat penting untuk semua dan sering kali kurang mendapat perhatian anggota keluarga lain.

Pentingnya Makanan Bergizi Minggu Terakhir Puasa, Cegah Sakit Sambut Idul Fitri

Dokter Gizi dr. Claresta Diella, M.Gizi, SpGK dari Prossi Klinik mengungkapkan,menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh dengan perpaduan nutrisi yang tepat saat sahur maupun berbuka menjadi kunci utama untuk menjalankan ibadah puasa. Sebab, tanpa asupan yang tepat menyebabkan tubuh lemas dan mudah sakit. Terlebih di tengah dengan cuaca panas.

Antisipasi ASF, Peternak Diminta Rutin Periksa Kesehatan Babi

   Pelaksana Tugas Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Provinsi Papua MP Koibur, menyebut hingga hari ini di Provinsi Papua tidak ditemukan virus ASF. Hal ini dikarenakan pihaknya telah melakukan penutupan akses ternak dan produk olahan babi dari luar daerah.

Perlu Dihindari dan Dibatasi! Ini 10 Makanan yang Bisa Picu Kanker Usus Besar

Awalnya, polip kecil non-kanker muncul di usus, yang dapat berkembang menjadi tumor ganas. Pengobatan yang intensif diperlukan untuk mencegah komplikasi. Penting untuk mengadopsi gaya hidup sehat, termasuk menghindari makanan yang berpotensi menyebabkan kanker usus.

Pelayanan Tetap Berjalan Saat Libur Idul fitri

Kepala BPJS Kesehatan cabang Wamena, Freda Yanne Imbiri mengatakan kemudahan yang diberikan bagi setiap peserta JKN selama libur idulfitri seperti piket layanan yang meliputi pelayanan di kantor cabang, maupun di sejumlah aplikasi mobile baik mengenai informasi, administrasi hingga pengaduan.

Berapa Gelas Air yang Diperlukan, Agar Tak Dehidrasi? Ternyata Segini

Berapa banyak air yang diperlukan saat berpuasa Ramadhan sebenarnya bervariasi tergantung pada beberapa faktor, termasuk usia, jenis kelamin, aktivitas fisik, kondisi kesehatan, dan iklim tempat tinggal. Dilansir dari Kementrian Kesehatan pada Rabu (27/03).

Sebut Infrastruktur di Merauke Rata-Rata Sudah Terhubung

Sementara dari aspek pendidikan, ungkap Bupati Romanus Mbaraka bahwa ketersediaan prasarana hampir memadai di semua kampung yang terdiri dari 179 kampung. Aspek sarana prasarannya hampir memadai. Guru hampir terisi semua baik  sekolah yang memiliki 3 ruang kelas maupun sampai 6 kelas kelas.

Hasil Pemeriksaan, 76 Persen CJH Masuk Kategori Risiko Tinggi

Berdasar data Siskohat Kesehatan Kementerian Agama (Kemenag) RI, dari 200.362 CJH yang telah menjalani pemeriksaan, 76 persen masuk kategori risiko tinggi. Temuan itu merata. Hampir di semua daerah, mayoritas CJH-nya memiliki risiko tinggi kesehatan.

Masyarakat Semakin Merasakan Manfaat Keikutsertaan JKN-KIS 

    Hernawan  menjelaskan bahwa sebelum ada JKN-KIS, seseorang pada titik tertentu ketika mulai sakit-sakitan apalagi jika yang bersangkutan menjalani perawatan  yang cukup panjang akan berpengaruh pada keuangan keluarga meskipun orang tersebut dari keluarga yang kaya. 

Latest news

- Advertisement -spot_img