Branch Manager Garuda Indonesia Office Jayapura Agni Gallus Pratama mengatakan, dalam kegiatan GATF selama 3 hari di Mal Jayapura, ditargetkan pihaknya bisa membukukan transaksi hingga Rp 6 miliar.
‘’Dalam kegiatan Garuda Travel Fair ini ditawarkan pembelian tiket Garuda dengan berbagai promo menarik dan untuk penerbangan bisa sampai tahun depan,"ujar General Manager Garuda Indonesia Jayapura , Agny Gallus Pratama kepada wartawan Cenderawasih Pos, Rabu (18/10) kemarin
‘’Rute yang akan diterbangi setiap hari adalah dari Jayapura ke Merauke, Timika dan Biak PP yang akan dilayani menggunakan armada Boeng 737-800 NG dengan kapasitas 150 penumpang ekonomi dan 12 penumpang bisnis per rutenya,’’ungkap General Manager Garuda Indonesia Jayapura , Agny Gallus Pratama, di Sentani, Selasa (17/10) kemarin.
Skuad Garuda memang diprediksi bisa kembali meraih kemenangan pada pertemuan kedua tersebut. Dan, prediksi itu terjawab ketika Hokky Caraka memberikan keunggulan cepat bagi Indonesia pada menit keenam.
Mantan Rektor Universitas Cenderawasih tersebut mengungkapkan bahwa harga tiket Merauke-Jayapura sebesar Rp 700.000 dari harga tiket Merauke-Jayapura saat ini sebesar Rp 1,5 juta.Â
General Manager Garuda Indonesia Jayapura, Agny Gallus Pratama mengatakan, salah satu langkah pengoptimalan dukungan tersebut , Garuda Indonesia rencana menambah frekuensi penerbangan intra Papua di akhir tahun ini menjadi setiap hari. Dari yang sebelumnya hanya 1 hingga 3 kali seminggu dengan memberikan skema harga spesial yaitu mulai dari Rp 790-an ribu saja .