Friday, November 22, 2024
24.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

DINKES

Operasional Rumah Sakit Pratama Kimaam Tunggu Izin Kemenkes 

Nevile  menjelaskan, sepanjang izin operasional  belum ada maka rumah sakit yang sudah dibangun tersebut belum bisa digunakan.  ‘’Kemarin kita memang tunggu dulu strukturnya untuk bisa mengajukan izin opoerasional, dan  struktur dan pejabatnya sudah ada sehingga  kita baru mengajukan izin operasionalnya,’’ jelasnya.

Temukan Penyakit Menular, Dinkes Gandeng Asrama dan Rumah Ibadah

   Kerjasama itu terkait upaya Pemerintah Kota Jayapura untuk menemukan kasus-kasus atau penyakit-penyakit menular di Kota Jayapura. Seperti HIV AIDS, Tuberculosis dan beberapa penyakit menular lainnya

Soal Cacar Monyet, Belum Ada Laporan dari Labkesmas 

  Menurut Sri, mekanisme sebenarnya untuk memastikan pasien mengidap penyakit tersebut harusnya dari rumah sakit mengirim hasil pemeriksaan ke Labkesmas dan dilakukan pengujian, baru bisa dipastikan positif atau tidak.

Masyarakat  Jangan Panik, Belum Ada Kasus Monkeypox di Kab. Jayapura

Terkait hal ini Kepada Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura Khoirul Lie melalui Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten Jayapura Edward Sihotang mengatakan, kasus cacar monyet memang terjadi Indonesia,  namun tidak ditemukan di masyarakat Kabupaten Jayapura.  Meski demikian tetap harus dilakukan antisipasi namun tidak perlu panik.

Stok Vaksin Imunisasi PIN Polio  Aman

Sekretaris Dinkes Kabupaten Jayapura Edward Sihotang mengatakan, target Dinas Kesehatan dalam pemberian vaksin imunisasi polio kepada balita, bayi dan anak usia dini di Kabupaten Jayapura sebanyak 22.904 kategori bayi, balita dan anak usia dini di Kabupaten Jayapura.

Dinkes dan Pendamping WHO Turun ke Rumah-rumah 

Dijelaskan, pemberian vaksin PIN Polio lengkap diwajibkan dari target 22.904 kategori bayi, balita dan anak usia dini di Kabupaten Jayapura,  sudah bisa mendapatkan vaksin PIN Polio putaran satu dan putaran dua minimal 90 persen lebih dari sasaran target sasaran di atas. Jika tidak maka, untuk pemberian vaksin PIN Polio putaran tiga dua putaran empat tidak bisa diberikan.

Launching Progran BAAS Bakal Dipusatkan di Asologaima

Kepala Dinas Kesehatan Jayawijaya dokter Willy Mambieuw, S.pB menyatakan berdasarkan komitmen telah disepakati,  maka 4 September akan melaunching gerakan bapak asuh anak stunting  (BAAS) yang dilakukan di distrik Asologaima.

Mpox jadi Atensi, Pemkot Gandeng Labkesmas

Kepala Dinas Kesehatan Kota Jayapura,  Ni Nyoman Sri Antari mengatakan, sejauh ini baru ada satu orang yang terindikasi dan kemudian lakukan pemeriksaan, namun hasilnya negatif.

Monkeypox Berpeluang Masuk di Papua

Monkeypox ditandai dengan gejala berupa pembengkakan kelenjar getah bening, yang biasanya terjadi di rahang bawah, leher, dan selangkangan. Mpox juga disertai gejala yang mirip dengan cacar air, terutama ruam atau bintil berair di dada, wajah, hingga bagian dalam mulut dan hidung.

Lebih Dari 8000 Ekor Babi di Mimika Telah Mati Karena ASF

Kepala Disnakkeswan Kabupaten Mimika drh Sabelina Fitriani mengatakan, total populasi ternak babi di Mimika yang awalnya berjumlah 12.000 ekor kini tersisa 3.000-an ekor. Oleh karena itu, Sabelina meminta kepada peternak yang masih memiliki ternak babi agar tetap berhati-hati dan waspada menjaga ternaknya terhindar dari virus ASF.

Latest news

- Advertisement -spot_img