Kehadiran KIM plus sebagai motor pendukung RK membuat banyak partai berpotensi masuk ke dalam koalisi gemuk tersebut seperti NasDem, PKS dan PKB. Kondisi ini yang membuat Anies perlahan ditinggalkan para partai yang sebelumnya mendukung dirinya dalam pemilihan presiden 2024 lalu.
Ia juga mengatakan bahwa Prabowo adalahorang yang telah mengalami pendidikan moderen sejak usia belia dan berasal dari keluarga intelektual yang amat terpandang. Dengan begitu, Anies yakin Prabowo akan mampu menjaga iklim demokrasi di Indonesia.Â
Usai moderator memberikan kesempatan untuk bertanya, Anies tampak menampilkan senyumnya beberapa jenak. Ada waktu sekitar sepuluh detik Anies tersenyum sebelum akhirnya bertanya.Â
Dipimpin eks Kabasarnas Muhammad Syaugi Alaydrus, Anies mengatakan bahwa formasi timnas pemenangannya memiliki latar belakang yang bukan kaleng-kaleng. Dimulai dari kaptennya, Anies memaparkan bahwa Syaugi memiliki rekam jejak yang mengagumkan.
Diketahui bahwa Koalisi Perubahan menjadi pihak terakhir yang paling akhir dalam mengumumkan tim pemenangan meskipun paling awal mendeklarasikan pasangan capres-cawapres.
Hal itu disampaikan Anies melakui akun media sosial X miliknya @aniesbaswedan. Menariknya, Anies menggunakan bahasa walikan khas Jogjakarta. Anies minta diundang kalau ada acara makan-makan.
"Dari tadi malam puasa. Alhamdulillah saya mengisi form semua, kesiapan semuanya secara khusus tidak ada yang dikhawatirkan. Kan ada pengisian soal obat-obatan, keluhan, semuanya is okay, mudah-mudahan berjalan lancar," kata Cak Imin di lokasi, Sabtu (21/10).
Ketua KPU RI, Hasyim Asy'ari menyatakan pihaknya menjadwalkan tes kesehatan pasangan bakal capres cawapres Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD pada akhir pekan ini, yaitu 21-22 Oktober 2023 di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto.
"Ini ada surat-surat yang kami telah buktikan bahwa seluruh kelengkapan dan syarat-syarat yang dibutuhkan telah terpenuhi semua dan kami hari ini menerima tanda terima kelengkapan," kata Cak Imin kepada wartawan di KPU RI. "Dan sudah dinyatakan MS, memenuhi syarat," sambungnya.
 "Selama saya tugas di Jakarta, kita selalu menganjurkan menggunakan sepeda sebagai alat transportasi, bukan sekadar alat sport tapi transport," katanya kepada wartawan di RS Fatmawati, Selasa (17/10).