Menariknya dalam Pilkada kali ini, ada dua bintang Bhayangkara digadang-gadang menuju Papua Satu. Mantan Kapolda Papua Komjen (Purnawirawan) Paulus Waterpauw dan Irjen Pol Mathius D Fakhiri yang saat ini masih menjabat sebagai Kapolda Papua.
Pertama Suami dari Kristina Luluporo ini menyambangi Kantor DPW PSI di Skyline, Kota Jayapura yang disambut hangat oleh ketua DPW PSI Papua, Karmin Lasuliha. "Suatu Kehormatan bagi kami, BTM bisa datang secara langsung mengembalikan berkas pendaftarannya," ujar Karmin saat menyambut BTM dan Tim di Kantor Sekretariat PSI.
Diketahui, PSI merupakan partai ke-8 bagi Bupati Gusbager untuk mengembalikan berkas pendaftaran. Sebelumnya Piter Gusbager sudah menyerahkan berkas pendaftaran ke PDIP, PPP, PBB, Nasdem, Perindo, Gerindra dan PSI. Kemudian Golkar sebagai partai pemenang di Kabupaten Keerom.
Sejumlah pertanyaan diajukan panitia pendaftaran dan pengurus Nasdem, hal ini sebagai sebuah persyaratan bagi Bakal Calon Kepala Daerah, jika ingin mendapatkan rekomendasi dari partai yang dipimpin oleh Surya Paloh itu. Paling tidak ada gambaran, terkait kepasistas dan kemampuan para bakal calon terhadap persoalan di Papua dan cara mengatasinya.
Karenanya dengan status ini dirasa perlu ada kepastian terkait kondisi keamanan daerah. Jayapura harus aman untuk mendorong pertumbuhan ekonomi dan kerakyatan tadi guna menaikkan angka kesejahteraan masyarakatnya.
Yan menjelaskan, pada proses pelaksanaannya nanti Panitia Seleksi (Pansel) akan melakukan verifikasi terhadap setiap individu yang diusulkan sebagai calon anggota DPRK. Verifikasi itu bertujuan untuk memastikan seorang calon anggota DPRK benar-benar bukan pengurus parpol, anggota parpol maupun eks caleg.
Kepada wartawan, Romanus Mbaraka mengatakan, sebagai Ketua DPW Partai Nasdem Provinsi Papua Selatan, dirinya mengikuti mekanisme yang digariskan oleh Partai Nasdem, dimana setiap bakal calon yang akan menggunakan kendaraan dari Partai Nasdem harus tetap mengikuti proses, sehingga dirinya juga mendaftar dalam penjaringan bakal calon gubernur Papua Selatan tersebut.
Dia menyatakan bahwa Kabupaten Keerom tidak bisa dibangun oleh satu golongan, pihak atau satu partai saja, tetapi butuh kesepakatan bersama untuk membangun Kabupaten Keerom menjadi lebih baik lagi
Ia menjelaskan untuk teknis pendaftarannya nanti bisa berkomunikasi dengan panitia perekrutan dan penjaringan bakal calon kepala daerah yang telah dibentuk oleh partai dilokasi pendaftaran.
Adapun 3 kandidat yang telah mengembalikan berkas pendaftaran ke Kantor Sekretariat DPC PDIP Kota Jayapura, Musa Youwe, Frans Pekey dan Aloysius Gay. "Yang lain rencana Sabtu (Hari ini red) mengembalikan berkas pendaftaranya," kata Feki.