Jalan santai tersebut dilakukan dalam kota Wamena mulai dari Jalan Yos Sudarso, Trikora, Patimura, Sudirman dan masuk kembali ke jalan Yos Sudarso Wamena bersama maskot “Yopi Jago” yang berarti Ayo Pilih Jangan Golput, guna memberikan sosialisasi tahapan yang telah dilaksanakan, sedang dilaksanakan dan akan dilaksanakan kepada masyarakat.
Akibat lain dari pembuangan sampah secara ilegal itu, badan jalan semakin kecil karena tumpukan sampah sampai masuk ke jalan sehingga tak bisa dilalui dua kendaraan sekaligus, Disamping itu tumpukan sampah di kuburan lama juga menimbulkan bau yang menyengat dan mengganggu aktifitas warga yang melalui jalan itu dan juga aktifitas di beberapa kantor Aviasi penerbangan yang ada di wilayah itu.
Triwarno mengaku, masyarakat tidak perlu khawatir soal pemasangan LPJU. Nanti akan diutamakan terlebih dahulu di seluruh Kota Sentani, sebagai ibu Kota Kabupaten Jayapura dan sebagai pintu utama masuk ke Papua melalui Bandara Sentani.
Dia mengakui, kewenangan mengurus ruas jalan itu memang bukan menjadi kewenangan Pemkot Jayapura, tapi balai jalan nasional. Namun karena itu ada di wilayah administrasi pemerintah kota Jayapura, sehingga hal ini juga perlu disuarakan.
Dari video yang diterima media ini, mobil yang terserat tersebut bermula saat mobil Hilux warna putih yang berada di bagian depan dan ditutup dengan tarpal bagian depan kemudian disusul sejumlah mobil lainnya mencoba menyeberangi banjir yang masih cukup tinggi dan deras tersebut.
Pj. Gubernur Papua Selatan Apolo Safanpo mengatakan bahwa ada delapan titik lokasi banjir di jalan trans Papua Kabupaten Merauke menuju Kabupaten Boven Digoel mulai dari jembatan Barki sampai Bupul Distrik Eligobel.
Pemerintah Provinsi Papua Selatan langsung merespon laporan adanya ratusan warga tertahan dan terperangkap di Markas Koramil Elikobel, Kabupaten Merauke akibat sejumlah titik di jalan trans Papua di Elikobel dilanda banjir dengan mengambil sejumlah langkah-langkah penanganan.
Kondisi jalan di pasar Induk Youtefa tampak tergenang air, berlumpur dan licin, Minggu (5/5). Kondisi seperti ini sering terjadi usai hujan deras, sementara saat kemarau berdebu. (foto:Jimi/Cepos)
PJ Gubernur Papua pegunungan PJ Gubernur Papua pegunungan Dr. Velix Vernando Wanggai, S.IP, M.P.A menyatakan sebagai wilayah yang dikategorikan sebagai pintu gerbang ke wilayah Papua pegunungan ini yang akan dibahas bersama dengan Bupati Yalimo dan juga kepala Balai Pelaksana Jalan Nasional.
Diapun mengungkapkan beberapa wilayah di Abepura masih menjadi atensi pihak Polsek. Salah satunya wilayah Kamkey, Tanah Hitam. Menurutnya tingkat kriminalitas di wilayah tersebut masih cukup tinggi. Yang meskipun belakangan ini sedikit berkurang, tetapi pihaknya terut melakukan berbagai upaya agar masyarakat di sana mendapatkan jaminan keamanan.