Wednesday, April 23, 2025
27.7 C
Jayapura
- Advertisement -spot_img

TAG

indonesia

Marthen Kogoya : Indonesia Emas 2024 Patut Diwujudkan Bersama

Dalam pidato kenegaraan, Pj Bupati Marthen Kogoya menyampaikan poin penting yang disampaikan Presiden Joko Widodo dan bapak Wakil Presiden Prof. Dr. (H.C.) K.H. Ma’ruf Amin. Itu dimulai dengan penyampaian ucapan terimakasih kepada rakyat Indonesia atas segala dukungan selama 10 tahun memimpin.

Lagu Selamat Ulang Tahun Diganti Indonesia Raya

Nyanyian lagu Indonesia Raya menjadi lagu ulang tahun Maurits Rumaropen. Sangat spesial tentunya mengingat pria ini lahir pada hari kemerdekaan pertama dikumandang, 17 Agustus 1945. Artinya setiap ulang tahunnya pasti ikut dirayakan seluruh warga masyarakat Indonesia.

Piter Gusbager: IKN Adalah Simbol Masa Depan Indonesia Maju

Bupati Kabupaten Keerom, Piter Gusbager turut hadir dalam undangan orang nomor satu di Indonesia tersebut,  bersama sejumlah kepala daerah yang lainnya di Papua dan seluruh Indonesia.

Veddriq Leonardo dan Rizki Juniansyah Bakal Diganjar Bonus Rp 6 Miliar

Yohan mengatakan angka tersebut masih tentatif tergantung arahan dari Presiden Joko Widodo. Bahkan bisa saja bonus yang didapatkan atlet bertambah dari rencana awal.

Ekonomi RI Kuartal II-2024 Diprediksi Melambat Hanya 5,02 Persen

"Kami memperkirakan pertumbuhan PDB Indonesia akan melambat, namun tetap berkisar 5 persen (yoy) di 2Q24 (Kuartal II-2024). Pertumbuhan PDB pada 2Q24 diperkirakan akan melambat menjadi sekitar 5,02 persen (yoy), melambat dari 5,11 persen (yoy) yang tercatat pada 1Q24 (Kuartal I-2024)," kata Josua dalam risetnya, Senin (5/8).

Miliano Jonathans, Sayap Lincah Vitesse Ternyata Punya Keturunan dari Depok

Tidak hanya karena penampilannya yang impresif di lapangan, tetapi juga karena hubungan eratnya dengan Indonesia. Dalam sebuah momen yang mengejutkan, keluarga Miliano melakukan kunjungan ke Jakarta sekitar sebulan yang lalu, yang kemudian memicu spekulasi tentang kemungkinan bergabungnya sang pemain dengan Timnas Indonesia.

STY Resmi Tangani Timnas di Piala AFF, Bocoran 3 Pemain Muda yang Siap Meledak

Kendati sempat beredar rumor bahwa PSSI akan menunjuk pelatih baru karena Shin Tae-yong fokus pada Kualifikasi Piala Dunia 2026, tapi PSSI akhirnya membuat keputusan Shin akan memimpin skuad Garuda di ajang paling bergengsi se-Asia Tenggara tersebut.

Terbongkar Penyebab Krusial Mauresmo Hinoke Dikabarkan Batal Dinaturalisasi

Berita ini mengejutkan banyak pihak, mengingat Hinoke sebelumnya disebut-sebut sebagai salah satu talenta potensial yang akan memperkuat Timnas U-20 Indonesia. Kabar yang belum terkonfirmasi ini menyebutkan bahwa proses naturalisasi Hinoke telah dihentikan oleh PSSI karena alasan yang krusial.

Jens Raven Absen, Arkhan Kaka Siap Bersinar Bersama di Seoul Earth On Us Cup

Keputusan ini membuat pelatih dan fans Timnas harus merombak strategi untuk menghadapi tantangan dari Argentina, Korea Selatan, dan Thailand. Namun, di balik absennya Jens Raven, muncul satu nama yang siap mencuri perhatian: Arkhan Kaka.

Jamu Tiongkok di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bermain di Papua?

Tiongkok telah membuat langkah yang dinilai tidak populer dengan memilih Stadion Qingdao sebagai venue pertandingan melawan Indonesia pada matchday Keempat Grup C. Stadion ini berjarak sekitar tujuh jam perjalanan dari Beijing, tempat mendaratnya pesawat Timnas Indonesia.

Latest news

- Advertisement -spot_img