Wednesday, March 5, 2025
29.7 C
Jayapura

Siapkan Dua Kapal Penumpang untuk Angkutan Lebaran 2025

Selain kapal penumpang, PT Pelni juga menyiapkan kapal perintis untuk melayani perjalanan intra Papua. Kapal perintis ini akan memiliki intensitas kedatangan yang lebih tinggi dibanding kapal penumpang besar, dengan estimasi frekuensi 27-28 kali dalam satu bulan.

“Kapal perintis ini akan menjangkau berbagai pulau kecil di sekitar Biak, seperti Wasior, Tindaret, Windesi, Pom, Ansus, Manokwari, Sarmi, hingga Jayapura,” tambah Amin Amrulloh.

Dengan persiapan ini, PT Pelni Cabang Biak berharap dapat memberikan pelayanan yang optimal bagi masyarakat yang akan melakukan perjalanan selama musim mudik Lebaran 2025.

Km Ciremai sendiri akan masuk menggantikan rute KM Dobonsolo pada 11 Maret mendatang dengan rute Jayapura-Serui, dan berakhir di Pelabuhan Tajung Priok di Jakarta, dengan rute setelah Pelabuhan Biak adalah Manokwari-Sorong-Ambon-Namlea-Bau-bau-Makassar-Surabaya-Tj Priok. (il/wen)

Baca Juga :  Polres Biak Hadirkan Layanan Koling Kamtibmas

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Selain kapal penumpang, PT Pelni juga menyiapkan kapal perintis untuk melayani perjalanan intra Papua. Kapal perintis ini akan memiliki intensitas kedatangan yang lebih tinggi dibanding kapal penumpang besar, dengan estimasi frekuensi 27-28 kali dalam satu bulan.

“Kapal perintis ini akan menjangkau berbagai pulau kecil di sekitar Biak, seperti Wasior, Tindaret, Windesi, Pom, Ansus, Manokwari, Sarmi, hingga Jayapura,” tambah Amin Amrulloh.

Dengan persiapan ini, PT Pelni Cabang Biak berharap dapat memberikan pelayanan yang optimal bagi masyarakat yang akan melakukan perjalanan selama musim mudik Lebaran 2025.

Km Ciremai sendiri akan masuk menggantikan rute KM Dobonsolo pada 11 Maret mendatang dengan rute Jayapura-Serui, dan berakhir di Pelabuhan Tajung Priok di Jakarta, dengan rute setelah Pelabuhan Biak adalah Manokwari-Sorong-Ambon-Namlea-Bau-bau-Makassar-Surabaya-Tj Priok. (il/wen)

Baca Juga :  Penuhi Target Ekspor, KKP Siapkan Cold Storage di Kampung Samber-Binyeri

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Berita Terbaru

Artikel Lainnya