Saturday, March 15, 2025
25.7 C
Jayapura

Penerimaan Formasi CPNS 2021 Segera Dibuka

JAYAPURA –Kepala Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Papua, Nicolaus Wenda menjelaskan bahwa  pembukaan Formasi CPNS tahun 2021 sampai dengan saat ini masih menunggu informasi.

 “Kami berencana akan rapat bersama dulu terkait penerimaan CPNS Formasi 2021. Setelah itu baru kita informasikan terkait penerimaan CPNS. Pastinya tahun ini ada penerimaan Formasi CPNS,”ungkapnya kepada Cenderawasih Pos, Senin (5/7).

 Diakuinya, jika informasi dari tahap provinsi belum ada,  maka secara serentak kabupaten/kota juga belum diumumkan.

 Lanjutnya, informasi selanjutnya secepatnya  akan pihaknya sampaikan. Oleh karena itu ia meminta setiap peserta yang akan mengikuti tes penerimaan Formasi CPNS 2021 agar dapat mempersiapkan diri.

“Sambil menunggu, harus mulai mempersiapkan diri, dari kelengkapan berkas-berkas yang diperlukan dan sebagainya. Pastinya penerimaan Formasi CPNS akan segera dibuka,” terangnya. (ana/ary)

Baca Juga :  Disperindagkop Berupaya Hadirkan Migor Curah

JAYAPURA –Kepala Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Papua, Nicolaus Wenda menjelaskan bahwa  pembukaan Formasi CPNS tahun 2021 sampai dengan saat ini masih menunggu informasi.

 “Kami berencana akan rapat bersama dulu terkait penerimaan CPNS Formasi 2021. Setelah itu baru kita informasikan terkait penerimaan CPNS. Pastinya tahun ini ada penerimaan Formasi CPNS,”ungkapnya kepada Cenderawasih Pos, Senin (5/7).

 Diakuinya, jika informasi dari tahap provinsi belum ada,  maka secara serentak kabupaten/kota juga belum diumumkan.

 Lanjutnya, informasi selanjutnya secepatnya  akan pihaknya sampaikan. Oleh karena itu ia meminta setiap peserta yang akan mengikuti tes penerimaan Formasi CPNS 2021 agar dapat mempersiapkan diri.

“Sambil menunggu, harus mulai mempersiapkan diri, dari kelengkapan berkas-berkas yang diperlukan dan sebagainya. Pastinya penerimaan Formasi CPNS akan segera dibuka,” terangnya. (ana/ary)

Baca Juga :  Disperindagkop Berupaya Hadirkan Migor Curah

Berita Terbaru

Artikel Lainnya