

AKP Alamsyah Ali (foto:Yohana/Cepos)
Identitas Mayat Wanita yang Ditemukan di Distrik Airu Masih Misterius
SENTANI – Sudah hampir satu pekan, identitas mayat wanita yang ditemukan di Kampung Hulu Atas, Distrik Airu, Kabupaten Jayapura, masih belum diketahui identitasnya.
Kasat Reskrim Polres Jayapura, AKP Alamsyah Ali, S.H., M.H., membenarkan bahwa sampai dengan saat ini, pihaknya belum menemukan dan mengetahui identitas jenazah wanita tersebut, meski sudah dilakukan langkah-langkah penyelidikan.
“Kami sudah melakukan olah TKP, melakukan otopsi di RS Bhayangkara pada Selasa (7/10) lalu, mayat mister X, diperkirakan berusia sekitar 20-40 tahun berdasarkan pemeriksaan gigi korban, ditemukan juga luka terbuka pada area kepala dan wajah korban,” Katan kepada wartawan, Kamis (9/10).
Lanjutnya, ditemukan adanya tulang patah pada tengkorak dahi sebelah kanan, dan bagian kepala belakang. “Sehingga kematian korban, disimpulkan adanya kekerasan pada bagian kepada yang merusak tulang tengkorak, sehingga menimbulkan pendarahan di dalam kepala,” jelasnya.
Page: 1 2
"Saat ini pembangunan Papua tidak hanya berorientasi pada pertumbuhan ekonomi, tetapi juga harus memastikan…
Humas SAR Jayapura, Silvia Yoku, menyampaikan bahwa operasi pencarian resmi telah dihentikan. Ia menjelaskan, keputusan…
Pengungkapan berawal dari kecurigaan seorang kru maskapai Asian One berinisial MAAP terhadap sebuah paket titipan…
Wali Kota mengungkapkan bahwa sejumlah pedagang buah musiman sempat mengajukan permohonan secara langsung untuk berjualan…
Pemeriksaan ini dilakukan penyidik setelah yang bersangkutan ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi terhadap…
Di ruangan yang dindingnya bercat putih ini, proses belajar mengajar berlangsung. Matematika, cerpen, hingga menggambar…