Categories: PEGUNUNGAN

Temukan Tanaman Ganja, Usai Siswa SMP Edarkan Ganja di Sekolah

Untuk membuktikan keterangan 4 orang yang diamankan, lanjut Kasi Humas, penyidik meminta mereka untuk melakukan test urine gyuna dilakukan pemeriksaan, akan tetapi hasilnya 4 orang tersebut negative atau tidak menggunakan narkjotika tersebut.

“Kita sudah ambil keterangan dan test urine hasilnya mereka negatif , sehingga mereka kami  pulangkan kembali, sementara untuk dua orang pemilik rumah tersebut masih dilakukan pencarian,”beber Suryanto

Sementara itu salah satu musisi Jayawijaya Bonni Lanny menceritakan jika Kemarin lalu ada anak SMP di salah satu sekolah di Wamena bawa masuk ganja banyak untuk jual pada teman -temannya di sekolah lalu ketahuan dan diamankan polisi.

“Paling parah lagi anak-anak usia yang sama dan sering duduk di tugu salib itu ramai-ramai  mengisap ganja semua. Jika sudah seperti itu berarti penguna banyak dan penanaman ganja banyak karena menjadi  bisnis yang menguntungkan.

Bonny menilai langkah untuk pencegahan membebaskan semua itu adalah membentuk satgas Narkoba, satgas ini tidak melibatkan aparat saja tetapi melibatkan masyarakat sipil yang terdiri dari pemuda yang tidak mengkonsumsi miras dan narkoba serta mereka yang mantan warga binaan lapas yang sudah sadar, kepala suku,  serta tokoh adat setempat.(jo/wen)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

MUI Desak Indonesia Keluar dari Keanggotaan Board of PeaceMUI Desak Indonesia Keluar dari Keanggotaan Board of Peace

MUI Desak Indonesia Keluar dari Keanggotaan Board of Peace

Pengasuh Pondok Pesantren Cendekia Amanah, Depok, Jawa Barat itu menjelaskan, Board of Peace digagas oleh…

12 hours ago

DPR Soroti Nasib Guru dan Nakes, Gajinya Kalah dari Pegawai SPPG

Menurut Edy, status kepegawaian yang diberikan kepada pegawai SPPG saat ini justru mencerminkan kondisi ketenagakerjaan…

13 hours ago

Setahun Program MBG, Pakar Soroti Anomali hingga Ancaman Keracunan Massal

Kasus keracunan massal yang terjadi di beberapa wilayah menjadi sinyal peringatan serius. Padahal, MBG merupakan…

14 hours ago

Persekusi Pedagang Es Gabus Berpotensi Pelanggaran HAM

Menanggapi hal tersebut, praktisi hukum Dodi Herman Fartodi menilai tindakan aparat tersebut berpotensi merupakan pelanggaran…

15 hours ago

Mama-mama Tolak Bantuan Sembako dari Wapres

Menurutnya, bantuan yang diberikan tidak sesuai dengan ekspektasi yang diinginkan para pedagang sehingga bantuan paket…

16 hours ago

Kabupaten Jayapura Konsisten Berproses Menuju Kota Layak Anak

Ia menegaskan, meskipun belum berhasil naik level, Pemerintah Pusat tetap memberikan apresiasi karena Kabupaten Jayapura…

17 hours ago