Categories: EKONOMI BISNIS

Jumlah Penumpang Kapal Laut Turun 1,87 Persen

JAYAPURA – Jumlah penumpang yang berangkat menggunakan angkutan laut mengalami penurunan sebesar 1,87 persen yaitu dari 22.564 orang pada Desember 2023  menjadi 22.142 orang pada Januari 2024.

Kepala BPS Provinsi Papua, Adriana H. Carolina menjelaskan, jika dilihat menurut pelabuhan, jumlah penumpang yang berangkat melalui Pelabuhan Jayapura tercatat sebanyak 15.434 orang dan penumpang yang berangkat melalui Pelabuhan Biak sebanyak 6.708 orang. Tidak terdapat penumpang yang berangkat melalui Pelabuhan Sarmi pada Januari 2024.

“Secara kumulatif, jumlah embarkasi penumpang angkutan laut selama Januari 2024 mencapai 22.142 orang atau meningkat sebesar 12,65 persen bila dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun 2023, yang sebanyak 19.655 orang, ” ungkapnya kepada Cenderawasih Pos, Sabtu (2/3) kemarin.

Diakuinya, kenaikan jumlah embarkasi penumpang  angkutan laut terjadi hanya di dua pelabuhan, dimana di Pelabuhan Jayapura meningkat  sebesar19,14 persen yaitu dari 12.954 orang pada Januari 2023 menjadi 15.434 orang pada  Januari 2024.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Wagub Papua: Jadikan HAM Pilar Pembangunan Daerah!

  "Saat ini pembangunan Papua tidak hanya berorientasi pada pertumbuhan ekonomi, tetapi juga harus memastikan…

7 hours ago

Pencarian Ditutup, Dua Nelayan Belum Ditemukan

Humas SAR Jayapura, Silvia Yoku, menyampaikan bahwa operasi pencarian resmi telah dihentikan. Ia menjelaskan, keputusan…

8 hours ago

Dua Paket Sabu Diamankan di Bandara Mozes Kilangin Timika

Pengungkapan berawal dari kecurigaan seorang kru maskapai Asian One berinisial MAAP terhadap sebuah paket titipan…

8 hours ago

Wali Kota: Pedagang Musiman Dilarang Berjualan di Pinggir Jalan!

Wali Kota mengungkapkan bahwa sejumlah pedagang buah musiman sempat mengajukan permohonan secara langsung untuk berjualan…

9 hours ago

Ditetapkan Tersangka Korupsi, Ketua Bunda PAUD Papua Selatan Jalani Pemeriksaan

Pemeriksaan ini dilakukan penyidik setelah yang bersangkutan ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi terhadap…

9 hours ago

MK: Harus Melalui Dewan Pers, Wartawan Tidak Bisa Langsung Dituntut Pidana

Dalam gugatan yang terdaftar dengan nomor 145/PUU-XXIII/2025 tersebut pemohon menyoroti Pasal 8 di UU Pers…

10 hours ago