Categories: METROPOLIS

Meski Dilarang, Pedagang Musiman Masih Jualan di Pinggir Jalan

Ia menjelaskan, langkah persuasif tetap menjadi prioritas awal. Namun, apabila para pedagang masih membandel dan mengabaikan imbauan yang diberikan, Disprindag tidak segan mengambil langkah tegas.

“Jika masih ada yang melanggar, tentu kami akan melakukan penertiban langsung di lapangan sesuai aturan yang berlaku,” tegasnya.

Disprindag berharap para pedagang dapat mematuhi kebijakan pemerintah daerah demi menciptakan ketertiban, kenyamanan, serta keamanan bersama di wilayah Kota Jayapura.(kim/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

UPDATE Berita Terbaru Cepos di Saluran https://whatsapp.com/channel/0029VbCNwCXAO7R8KvdYUG3Q

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Perjalanan Panjang, Uncen Lahirkan 1.393 Dokter Umum

Suasana haru begitu terasa saat prosesi pengambilan sumpah dokter berlangsung. Setiap dokter baru dengan penuh…

14 hours ago

Persipura Dihantam Badai Cedera

Tim berjuluk Mutiara Hitam itu sedang dilanda badai cedera. Mereka adalah Ian Kabes, Todd Ferre,…

15 hours ago

Anggaran MRP 2026 Turun Signifikan

Nerlince mengatakan, pengurangan anggaran tersebut secara langsung berdampak pada pelaksanaan sejumlah program kerja MRP. Meski…

15 hours ago

OPD Langsung Bekerja dan Jalankan Program

Gubernur Papua Pegunungan, Dr. (HC John Tabo, S.E., M.BA. Penyerahan DPA ini menandai dimulainya pelaksanaan…

16 hours ago

Direktur RSUD Abepura Siap Diaudit

Terkait tudingan adanya tarif rumah sakit yang dinilai mahal, dr. Daisy membantah adanya penerapan tarif…

16 hours ago

Bupati Intan Jaya Bakal Evaluasi Pejabat Malas dan Kembali ke Sugapa

Menurut Bupati, penerapan manajemen talenta menjadi langkah strategis untuk memastikan ASN bekerja secara profesional dan…

17 hours ago