Categories: METROPOLIS

37 Pelaku 3C dan Ratusan Motor Diamankan

“Kami juga mengamankan 78 unit sepeda motor hasil razia selama patroli gabungan, baik di wilayah Kota Jayapura maupun beberapa kabupaten lainnya. Sebagian besar masih dalam proses identifikasi kepemilikan untuk memastikan apakah kendaraan tersebut merupakan hasil tindak pidana,” tambahnya.

Menurut Cahyo, pelaksanaan Operasi Sikat Cartenz II–2025 yang mengedepankan pola patroli, razia, dan penegakan hukum secara terukur ini mendapat respons positif dari masyarakat.

“Tingkat kejahatan di beberapa wilayah mulai menurun, dan ini tidak terlepas dari partisipasi serta kerja sama semua pihak, khususnya rekan-rekan yang terlibat langsung dalam operasi,” ujarnya. (rel/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Pemerintah Salurkan Bantuan Beras 27,6 Ton Warga Terdampak Banjir Rob

Bupati Merauke Yoseph Bladib Gebze mengungkapkan, 27,7 ton beras tersebut disalurkan untuk Distrik Waan dengan…

13 hours ago

Pembangunan NICU–PICU Rampung, RS Ramela Siapkan SDM dan Alkes

Frederik menjelaskan, secara fisik pembangunan NICU–PICU telah selesai 100 persen. Namun demikian, fasilitas tersebut belum…

13 hours ago

Pemkab Mimika Dinilai Kurang Berikan Perhatian untuk Distrik Wania

Menurut Alex, sejak lama warga di kawasan itu hidup dalam keterbatasa, walaupun wilayah itu berada…

14 hours ago

Anggaran Turun Drastis, RSUD Jayapura “Dihantui” Masalah Klasik

Plt Direktur RSUD Jayapura, Andreas Pekey menjelaskan, anggaran Rp104 miliar tersebut bersumber dari dana Otonomi…

14 hours ago

Kejari Mimika Kembalikan BB ke Pemilik

Pengembalian barang bukti tersebut berasal dari perkara atas nama Syamsul Hadi alias Hadi, yang telah…

15 hours ago

Papan Atas Kian Memanas

Persipura kini berada di peringkat tiga dengan koleksi 34 poin. Mereka terpaut satu poin dari…

15 hours ago