Categories: PEGUNUNGAN

Kemenkes Latih Petugas Kesehatan Puskemas, RSUD Gunakan Aplikasi Smile Malaria

“melalui aplikasi smile malaria ini baik dari dinas kesehatan provinsi, kabupaten bahkan kementrian kesehatan bisa memonitoring logistic malaria sampai di puskesmas  dan mereka juga bisa melihat stok dari puskesmas maupun rumah sakit  serta juga pendistribusiannya kemana saja,”ungkapnya saat ditemui di hotel grand sartika Wamena usai traning dan testing smile malaria selasa (24/10)

Deslina berharap setelah peserta dilatih maka aplikasi ini bisa berjalan atau digunakan untuk memantau logistic malaria baik untuk puskesmas maupun  rumah sakit di provinsi dan kabupaten, saat ini peserta yang datang hanya dari 5 kabupaten sebab ini juga menyangkut masalah pendanaan, sehingga ilmu yang btelah didapatkan bisa diteruskan kepada yang lein di wilayah kerja masing –masing. (jo)

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Transformasi Digital Kesehatan Berbasis AI Bisa Tekan Biaya Inflasi MedisTransformasi Digital Kesehatan Berbasis AI Bisa Tekan Biaya Inflasi Medis

Transformasi Digital Kesehatan Berbasis AI Bisa Tekan Biaya Inflasi Medis

Dengan posisi sebagai ekonomi terbesar di kawasan dan anggota G20, ia menyebut bahwa Indonesia memiliki…

1 day ago

Tahun ini Pemkab Buka CPNS

Ia menyebutkan bahwa tahapan pendaftaran dibuka pada bulan Februari bulan depan. Bahkan jumlah formasi yang…

1 day ago

Kontribusi PAD dari GOR Waringin Diharapkan Meningkat

Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Jayapura, Boby Awi menjelaskan bahwa kenaikan target tersebut seiring…

1 day ago

DPRP: LHP BPK Papua Wajib Ditindaklanjuti!

Menurutnya, LHP yang diserahkan bukan sekadar dokumen administratif, tetapi menjadi cerminan sejauh mana pengelolaan keuangan…

1 day ago

Staf Khusus Harus Punya Kemampuan Relevan

Pelantikan sejumlah staf khusus ini oleh Fakhri menuai pro dan kontra di tengah masyarakat. Lantaran,…

2 days ago

Papua Kekurangan Dokter Bidan Spesialis

"Total seluruh penduduk di wilayah Papua sebanyak 4,58 juta jiwa. Untuk Provinsi Papua sebanyak 1,10…

2 days ago