Categories: MERAUKE

Natal Bersama, Gubernur Apolo Tekankan Perubahan Diri

MERAUKE – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Selatan menggelar Natal bersama Aparat Sipil Negara (ASN), TNI/Polri dan masyarakat DI Swissbel-hotel Merauke, Senin (29/12) malam.

Ketua Panitia Natal bersama Willem da Costa dalam laporannya mengatakan,melalui perayaan Natal bersama ini dapat membangun keharmonisan antara masyarakat, ASN dan TNI/Polri.

Ia mengatakan, sebelumnya panitia menggelar beragam kegiatan dalam rangka menyongsong perayaan Natal yakni parade Natal atau pawai Natal yang dilaksanakan pada 1 Desember 2025.

Selanjutnya,lomba hias kandang natal yang diikuti oleh 40 kelompok. Lomba nyanyi solo kategori anak, lomba vokal group, dan lomba paduan suara.

Sementara itu, Gubernur Papua Selatan, Apolo Safanpo berharap melalui perayaan Natal bersama ini, ASN, TNI/Polri tidak merusak kerukunan, harmonisasi, serta menghormati adat istiadat di wilayah Papua Selatan.

Page: 1 2

Juna Cepos

Share
Published by
Juna Cepos

Recent Posts

Persipura Ditunggu Laga Berat

Coach RD mengaku sangat sulit mengalahkan pasukan Laskar Antasari di depan Barito Mania. Musim ini,…

1 day ago

Gelombang Tinggi Lumpuhkan Pelayaran, KM Sinabung Nyaris Terhempas

Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Biak, melalui Seksi Keselamatan Berlayar, Penjagaan, dan Patroli (KBPP),…

1 day ago

Kerap Jadi Tempat Judi, Satpol PP Tertibkan Bangunan di Jalan Prajurit

Kepala Bidang Trantib Umum Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Merauke Raimond Rumlus mengungkapkan, penertiban ini…

2 days ago

Penyidik Periksa 13 Saksi dan 3 Ahli

Andre menjelaskan, setelah penetapan AI sebagai tersangka dalam kasus korupsi bantuan hibah Pemerintah Provinsi Papua…

2 days ago

Tak Bisa Beli Pemain, PSBS Maksimalkan Potensial

PSBS memiliki waktu cukup lama untuk berbenah. Putaran kedua kembali bergulir pada 25 Januari. PSBS…

2 days ago

Perjuangannya Berbuah Manis, Pemilik RM Serumpun Merasa Lega

‘’Beliau orang baik. Utang itu sekitar 2-3 tahun terakhir. Sementara utang-utang sebelumnya sudah dibayarkan. Saat…

2 days ago