Selain itu, lanjut dia, ASN,TNI/Polri juga diingatkan agar mampu menyesuaikan diri dengan adat istiadat dan budaya lokal yang ada di Papua Selatan.
“Kita tidak boleh memaksakan kebiasaan kita ditempat lama untuk diterapkan ditempat dimana kita berada atau bekerja,” katanya. Gubernur Apolo menegaskan, ASN diharapkan mampu mengubah dirinya sendiri untuk memasuki harapan yang baru kedepan.
Sementara itu, Komandan Kodaeral XI, Laksda TNI Monang H. Sitompul, mengatakan, Natal merupakan kelahiran Tuhan Yesus Kristus. Ia datang ke bumi untuk memberitakan berita keselamatan, kasih dan sayang sehingga sebagai pengikut Yesus Kristus wajib memperingati dengan suka cita dan penuh hikmad. (ulo/wen)
Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Page: 1 2
Papua selama ini dikenal sebagai tanah yang diberkahi kekayaan alam luar biasa. Hutan-hutannya rimbun, tanahnya…
Dalam rangka menyikapi situasi dan kondisi yang kerap terjadi di tanah Papua, dalam hal ini…
UNTUK pertama kalinya, Timnas Futsal Indonesia U-16 berhasil merengkuh gelar juara Piala AFF Futsal U-16…
Rencana pengiriman bantuan pangan ini disampaikan bupati Merauke Yoseph Bladib Gebze setelah melakukan rapat dengan…
Di tengah kampung wisata yang berada di atas Danau Sentani ini, berdiri satu sekolah dasar,…
Plt Direktur RSUD Wamena dr. Charles Manalagi, Sp.OG mengakui jika apabila berbicara terkait penyakit TBC,…