Categories: BERITA UTAMA

Hindari Kelelahan, KPU Batasi Jam Kerja KPPS

  “Berdasarkan pengalaman 2019 itu sehingga,  petugas pemungutan dan penghitungan suara di TPS itu tidak lebih dari 18 jam.  Kalau yang dulu itu kan bahkan sampai 24 jam toh.  Kita berusaha tidak seperti itu,”ujarnya.

   Kemudian hal yang lain yang dilakukan untuk mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan dengan memperpendek proses penghitungan dan lain-lainnya. “Kita sudah lakukan evaluasi. tentu kami berharap agar hal itu tidak terulang kembali,” bebernya.

   Selanjutnya untuk memperkecil kemungkinan hal-hal yang tidak diinginkan itu kembali terjadi, KPU juga telah memperketat dalam proses perekrutan anggota KPPS salah satunya terkait dengan batas usia dan juga harus melalui rangkaian proses tes kesehatan bagi pihak-pihak yang akan mengikuti seleksi anggota KPPS tersebut.

  “Jadi kesehatan itu menjadi salah satu hal yang penting yang harus diikuti oleh calon anggota KPPS. Pokoknya pada intinya kegiatan KPPS itu tidak lebih dari 24 jam, paling lama itu 18 jam supaya kejadian yang lalu itu tidak terjadi” ujarnya.

   Supaya aturan jumlah petugas KPPS di setiap TPS itu hanya berjumlah 7 orang dan sudah dibagikan tugasnya masing-masing sesuai dengan ketentuan.  KPPS ditugaskan untuk melaksanakan pemungutan suara dan penghitungan suara Pemilu anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/Kota di TPS. (roy/tri)

Dapatkan update berita pilihan setiap hari dari Cenderawasihpos.jawapos.com 

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

SBY Peringatkan Ancaman Perang Dunia KetigaSBY Peringatkan Ancaman Perang Dunia Ketiga

SBY Peringatkan Ancaman Perang Dunia Ketiga

Melalui tulisan panjang di akun X pribadinya, SBY mengungkapkan, selama tiga tahun terakhir ia secara…

10 hours ago

Osas Saha Merapat Ke Persipura

Striker berusia 40 tahun itu akan menambah ke dalam lini depan pasukan Mutiara Hitam pada…

11 hours ago

Wagub Papua: Jadikan HAM Pilar Pembangunan Daerah!

  "Saat ini pembangunan Papua tidak hanya berorientasi pada pertumbuhan ekonomi, tetapi juga harus memastikan…

12 hours ago

Pencarian Ditutup, Dua Nelayan Belum Ditemukan

Humas SAR Jayapura, Silvia Yoku, menyampaikan bahwa operasi pencarian resmi telah dihentikan. Ia menjelaskan, keputusan…

12 hours ago

Dua Paket Sabu Diamankan di Bandara Mozes Kilangin Timika

Pengungkapan berawal dari kecurigaan seorang kru maskapai Asian One berinisial MAAP terhadap sebuah paket titipan…

13 hours ago

Wali Kota: Pedagang Musiman Dilarang Berjualan di Pinggir Jalan!

Wali Kota mengungkapkan bahwa sejumlah pedagang buah musiman sempat mengajukan permohonan secara langsung untuk berjualan…

13 hours ago