Categories: BERITA UTAMA

Kapolda Cemas Senjata Berpindah Tangan

Kejar Bripda Aske Mabel, Polda Kirim Personel Tambahan

JAYAPURA – Pengejaran terhadap salah satu anaggota Polisi dari Polres Yalimo, Bripda Aske Mabel yang membawa kabur 4 pucuk senjata api usai membobol gudang senjata dalam keadaan mabuk hingga Senin (10/6) masih terus dilakukan.

Pengejaran melibatkan seluruh tim dengan terus membuka jaringan untuk mengetahui keberadaan Bripda Aske. Kapolda Papua, Irjend Pol Mathius Fakhiri juga marah besar dengan kejadian ini. Ia perintahkan untuk segera menangkap yang bersangkutan dan konsekwensi lain adalah ia mencopot Kapolres Yalimo dari jabatannya.

Kabid Humas Polda Papua, Kombes Pol. Ignatius Benny Ady Prabowo mengatakan bahwa Bripda AM AM masuk ke salah ruangan SPKT dengan dalih mengisi daya handphone, setelah beberapa saat  ia keluar dengan membawa tas ransel.

Dalam tas  itulah ia mengisi 4 pucuk senjata untuk selanjutnya dibawa kabur. Bripda AM juga sempat mengontak senjata ke arah seniornya sehingga membuat panik para anggota saat itu. “Anggota masih melakukan pengejaran dan ini menjadi atensi serius Kapolda. Bahkan diperintahkan untuk kejar lalu copot kapolresnya,” beber Benny.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Persipura Ditunggu Laga Berat

Coach RD mengaku sangat sulit mengalahkan pasukan Laskar Antasari di depan Barito Mania. Musim ini,…

10 hours ago

Gelombang Tinggi Lumpuhkan Pelayaran, KM Sinabung Nyaris Terhempas

Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Biak, melalui Seksi Keselamatan Berlayar, Penjagaan, dan Patroli (KBPP),…

10 hours ago

Kerap Jadi Tempat Judi, Satpol PP Tertibkan Bangunan di Jalan Prajurit

Kepala Bidang Trantib Umum Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Merauke Raimond Rumlus mengungkapkan, penertiban ini…

11 hours ago

Penyidik Periksa 13 Saksi dan 3 Ahli

Andre menjelaskan, setelah penetapan AI sebagai tersangka dalam kasus korupsi bantuan hibah Pemerintah Provinsi Papua…

11 hours ago

Tak Bisa Beli Pemain, PSBS Maksimalkan Potensial

PSBS memiliki waktu cukup lama untuk berbenah. Putaran kedua kembali bergulir pada 25 Januari. PSBS…

12 hours ago

Perjuangannya Berbuah Manis, Pemilik RM Serumpun Merasa Lega

‘’Beliau orang baik. Utang itu sekitar 2-3 tahun terakhir. Sementara utang-utang sebelumnya sudah dibayarkan. Saat…

12 hours ago