Sementara Pj Sekda Papua, Christian Sohilait mengatakan, penyusunan Renstra merupakan bagian penting dari RPJMD Gubernur dan Wakil Gubernur Papua. Adapun Renstra memuat penjabaran visi dan arah pembangunan lima tahunan yang akan dilaksanakan oleh masing-masing OPD.
“Renstra ini berbicara tentang visi lima tahunan gubernur dan wakil gubernur yang kemudian diturunkan ke dalam program OPD,” ujarnya.
Christian menjelaskan, dalam Renstra terdapat lima pokok pembahasan, mulai dari pendahuluan, hasil evaluasi dan permasalahan di masing-masing OPD, program yang akan dilaksanakan, hingga mekanisme evaluasi.
“Karena bersifat lima tahunan, Renstra OPD harus mengacu pada RPJMD sebagai dokumen perencanaan makro,” ujarnya. (fia/tri)
Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Page: 1 2
Diresnarkoba Polda Papua, Kombes Pol Alfian, menegaskan komitmennya untuk meningkatkan upaya pemberantasan peredaran dan penyalahgunaan…
“Mengenai Persipura Store, dalam waktu dekat mungkin sekitar satu bulan dari sekarang kami akan meluncurkan…
Kasi Humas Polres Mimika Iptu Hempy Ona membenarkan bahwa saat ditemukan, korban berada dalam posisi…
Bupati Jayapura Yunus Wonda mengatakan, pelaksanaan Festival Danau Sentani yang merupakan agenda rutin daerah. Ia…
Kapolresta Jayapura Kota, Kombes Pol Fredrickus Maclarimboen, mengungkapkan bahwa PU diduga menggelapkan dana BOS sebesar…
Sepanjang tahun 2025 hingga awal 2026 ini, Satreskrim Polres Biak Numfor mencatat telah menerima sebanyak…