“Saya sendiri sempat hadir langsung beberapa hari di sana, selain sebagai Ketua Umum LPTQ Provinsi Papua, juga sekaligus mengemban amanah mewakili Bapak Pj. Gubernur Papua, menyertai para kafilah, mengikuti acara pembukaan di arena utama STQHN dan menghadiri malam ta’aruf di rumah dinas Gubernur Jambi.”
Senada dengan itu, Kakanwil Kemenag Papua Pdt. Klemens Taran, S.Ag., juga menyatakan rasa syukur, menyampaikan ucapan selamat, dan mengapresiasi semua pihak yang telah terlibat dalam kesuksesan itu, termasuk Pemerintah Provinsi Papua dan LPTQ.
Prestasi yagn diraih kafilah Papua ini sesuatu yang luar biasa. Menurutunya ini menjadi bukti bahwa Provinsi Papua akan terus diperhitungkan dalam berbagai event seperti ini, baik itu berskala nasional dan tidak menutup kemungkinan pada waktu tertentu Papua bisa mewakili Indonesia untuk tingkat dunia. (tri)
Dapatkan update berita pilihan setiap hari dari Cenderawasihpos.jawapos.com
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Page: 1 2
Petugas tiba di lokasi sekitar pukul 09.15 WIT dan langsung melakukan pemeriksaan serta olah TKP.…
Rustan menjelaskan, dukungan dana dari Pemkot Jayapura tidak selalu harus sama dengan nominal yang diajukan…
Kapolres Jayapura AKBP Umar Nasatekay, S.I.K melalui Kasat Lantas Polres Jayapura, AKP Robertus Rengil, mengatakan…
Kepala Puskesmas Sentani, dr. H. Farid Yusuf, menjelaskan bahwa pemeriksaan kesehatan yang dilakukan meliputi pemeriksaan…
Ia meminta kepada seluruh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) agar segera memanggil dan mengingatkan bawahannya,…
Penangkapan pelaku bermula dari laporan masyarakat terkait hilangnya hewan ternak sapi di wilayah Arso II,…