Categories: METROPOLIS

Ngebom Ikan di Perairan Hamadi, Pelaku Dibekuk

Kerusakan ini berdampak pada menurunnya hasil tangkapan nelayan tradisional dan turut mengancam keanekaragaman hayati laut di wilayah Papua. Sebagai langkah penanggulangan, Dit Polairud Polda Papua bersama instansi terkait terus melakukan patroli rutin, membentuk kelompok pengawas masyarakat, serta melakukan transplantasi terumbu karang di beberapa titik kritis. Edukasi dan sosialisasi kepada masyarakat pesisir juga terus digalakkan untuk meningkatkan kesadaran kolektif terhadap pentingnya menjaga kelestarian laut.

Selama dua bulan terakhir, yakni Juni dan Juli 2025, Dit Polairud telah menangani dua kasus serupa yang melibatkan penggunaan bahan peledak dalam penangkapan ikan.

“Kami mengimbau kepada seluruh masyarakat pesisir dan nelayan agar tidak ragu melaporkan jika menemukan aktivitas perikanan ilegal. Segera laporkan ke pos terdekat atau kantor polisi,” pungkas AKP Richard. (rel/tri)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2 3

Juna Cepos

Recent Posts

Terbiasa Pulang Bawa Uang, Juru Parkir Bingung Bayar Makan dan Kebutuhan Lain

Pemberlakukan QRIS untuk pembayaran retribusi parkir dari masyarakat ke juru parkir memang sudah mulai diterapkan…

2 days ago

Seorang Perempuan Ditemukan Tak Bernyawa di SP 3

Kepolisian Sektor Kuala Kencana yang menerima laporan tersebut langsung menuju ke lokasi dan melakukan olah…

2 days ago

Gubernur: Pelaku Usaha di Papua Wajib Terapkan UMP!

Menurut Fakhiri, pihaknya juga, mengingatkan kepada Pemerintah kabupaten dan kota agar menindaklanjuti penetapan UMP ini…

2 days ago

Pembakaran Jenazah Korban Perang Kwamki Narama Diambil Alih Pemkab Puncak

Kapolsek Kwamki Narama, Iptu Yusak Sawaki mengatakan, ritual pembakaran mayat ini diambil oleh Pemerintah Kabupaten…

2 days ago

Bangun Jalan Dua Jalur, Sejumlah Bangunan Bakal Tergusur

Langkah ini dilakukan untuk memberikan pemahaman kepada warga sekaligus mengantisipasi dampak yang mungkin timbul akibat…

2 days ago

Wagub Papua Pegunungan Berharap Masyarakat Jaga Keamanan di Awal Tahun

Menurut Wagub Ones, untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat atau kamtibmas di Papua Pegunungan…

2 days ago