Categories: METROPOLIS

Dorong Pembangunan, Pemprov Papua Pegunungan Gandeng Uncen

JAYAPURA-Provinsi Papua Pegunungan melakukan Penandatanganan Kerjasama  tentang Kegiatan Pendidikan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, dengan Universitas Cendrawasih (Uncen)

Penandatanganan kerjasama tersebut dihadiri langsung oleh Pj Gubernur Papua Pegunungan, Veix V. Wanggai, dengan Rektor Uncen Oscar Oswald O. Wambrauw. Turut dihadiri Jajaran Pemprov Papua Pegunungan, juga Civitas Uncen, di Aula Rektorat Uncen, Selasa (30/1).

  Velix V. Wanggai menyampaikan penandatanganan kerjasama tersebut dilakukan untuk mendorong   pembangunan Papua Pegunungan di berbagai sektor.

  Hal itupun didasari, dengan rekam jejak. Dimana Ucen telah mencetak banyak karya karya besar, baik produksi pengetahuan, produksi kebijakan yang dituangkan dalam regulasi nasional, serta berbagai regulasi dan kajian yang telah diproduksi.

   Maka patutlah Provinsi Papua Pegunungan sebagai Provinsi baru, meminta dukungan Uncen dalam merancang teknis pembangunan di Provinsi tersebut. “Bagi Kami, Uncen ini sebagai orang tua asuh, tapi juga sebagai Center Of Exelent, atau sebagai pusat pusat pengetahuan yang teruji didalam perjalanan panjang pendidikannya di tanah Papua,” kata Velix.

  Lebih lanjut dia sampaikan kerjasama itu dibangun terkait dengan kebijakan, hal ini menyangkut menyiapkan kajian grand desain, untuk menjadi pondasi bagi pemerintah Papua Pegunungan ke depan.

  Pihaknya  juga menginginkan Uncen ini sebagai acuan dalam membangun Papua Pegunungan secara holistik, atau secara komherensif. “Tapi juga kami ingin ada kerja sama yang lebih detail, terutama kajian yang bersifat mikro untuk sebuah terapan bagi kami di Papua Pegunungan,” kata Velix

   Hal lain, kata Velix, Pemerintah Provinsi Papua Pegunungan memiliki kebijakan stategis. Didalamnya terdapat banyak sektor unggulan yang perlu didorong, baik sektor pertanian, bidang sosial kemasyarakatan, goverment, dan kebijakan publik, tapi juga dalam bidang perencanaan kota dan wilayah.

  Karena itu, pihaknya mengharapkan adanya penguatan strategis di setiap sektor sektor strategis tersebut.  “Sejak awal kami ingin Provinsi Papua Pegunungan ini dibangun dengan berbasis pengetahuan. Hal itu tentunya butuh dukungan berbagai pihak salah satunya Uncen,” tuturnya.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Sindikat Perdagangan Bayi Dipromosikan Lewat Tiktok

Polisi kemudian melakukan penyelidikan hingga menemukan seorang ibu hamil berinisial BS, 29, yang tinggal di…

3 hours ago

Dugaan Kebocoran Data Pengguna Instagram, Komdigi Panggil Meta

Data yang diduga bocor mencakup nama pengguna, alamat, nomor telepon, hingga email, dan disebarkan di…

5 hours ago

Raja Juli Antoni: Masyarakat Bisa ‘Membeli’ Hutan

Pernyataan tersebut merespons ramainya ide netizen mengenai gagasan masyarakat ‘membeli’ hutan, yang mencuat setelah banjir…

6 hours ago

Buruknya Tata Kelola, Pemanfaatan Aset Pemprov Tak Optimal

Gubernur Papua Matius D. Fakhiri mengatakan, PT Irian Bhakti Mandiri memiliki aset bernilai besar yang…

1 day ago

Gelombang Tinggi Mengancam Perairan Utara Papua

Peringatan tinggi gelombang tersebut muncul di perairan utara Papua dikarenakan beberapa hari terakhir terpantau signifikan.…

1 day ago

Jika Papua Utara Jadi, Suka Tidak Suka Harus Diterima

Provinsi baru ini nantinya akan membawahi wilayah adat Saireri, yang mencakup lima kabupaten yaitu; Biak…

1 day ago