

Anggota Polres Jayapura saat melakukan pengamanan di Kantor KPU Kabupaten Jayapura dalam mengawal proses pendaftaran Bacalon pasangan Bupati dan Wakil Bupati Jayapura, Kamis (29/8)kemarin.(foto:Priyadi/Cepos)
SENTANI– Pendaftaran bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Jayapura dari mulai tanggal 27-29 Agustus di KPU Kabupaten Jayapura berjalan tertib, aman, lancar dan damai, dengan diikuti 5 pasangan calon.
Pendaftaran hari pertama yakni Paslon Alpius Toam sebagai Calon Bupati, Giri Wijayantoro Calon Wakil Bupati. Sedangkan di hari kedua disusul Paslon Jan Jap Ormuseray sebagai Calon Bupati dan Asrin Rante Tasak sebagai calon Wakil Bupati, serta pasangan Ted Mokay sebagai calon Bupati dan Hj. Supardi sebagai calon Wakil Bupati.
Untuk hari Ketiganya yakni Kamis (29/8) Paslon Yunus Wonda Calon Bupati Jayapura dan Harris Yoku Calon Wakil Bupati Jayapura, serta Johanes Manangsang Wally Calon Bupati Jayapura dan Daniel Mebri Calon Wakil Bupati Jayapura sehingga ada 5 pasangan Bakal Calon Bupati Jayapura dan Wakil Bupati Jayapura yang telah mendaftar ke Kantor KPU Kabupaten Jayapura selama tiga hari.
Page: 1 2
Kepala Unit Kemoterapi RSUD Jayapura, dr Jan Frits Siauta, SpB subsp (K), Finacs mengungkapkan, sejak…
Menurut Kapolsek, modus yang digunakan pelaku adalah dengan membujuk korban menggunakan iming-iming nomor togel yang…
Menurut BTM, pembentukan Papua Utara bukan sekadar pemekaran administratif, melainkan langkah strategis untuk memperpendek rentang…
Bagi pasien yang tubuhnya kian rapuh akibat terapi, menaiki tangga karena lift rusak bukan sekadar…
Dikatakan, pihaknya memiliki tugas pada aspek ketersediaan, keterjangkauan, dan keamanan pangan. Namun, koordinasi dengan pengelola…
Hal ini dinilai krusial agar setiap program pemerintah dapat diterima dan dirasakan manfaatnya secara optimal…