

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jayawijaya Amos Asso, SH (foto:Denny/ Cepos)
WAMENA – Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Papua Pegunungan memastikan akan 1000 Pohon Pucuk merah telah ditanami dalam Kota Wamena selama 100 hari kerja Bupati dan Wakil Bupati Jayawijaya, khususnya dalam Kota Wamena, hal ini dilakukan untuk mengembalikan pesona wajah kota yang dulu telah hilang.
Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jayawijaya Amos Asso, SH, menyatakan untuk program 100 hari kerja, dinas lingkungan hidup sudah melakukan peneneman 1000 pohon pucuk merah dalam Kota Wamena, seperti halaman kantor bupati Jayawijaya, tugu salib, taman -taman kota, Bandara Wamena, galaman Gedung Ukumiarek
“Untuk menanam 100 pohon dalam Kota Wamena sudah dilakukan tinggal bagaimanakita melakukan perawatan agar pohon pucuk merah ini bisa bertumbuh dengan baik di tempat -tempat yang kita tanami,”ungkapnya Sabtu (2/8) di Wamena.
Selain dalam Kota Wamena, kita juga telah melakukan penenaman pohon Zin di pinggiran kali baliem, hal ini dilakukan agar akar dari pohon tersebut bisa menahan tanah dipinggiran kali baliem yang kian terkikis oleh air kair kali apabila terjadi banjir
Page: 1 2
Gubernur Papua Matius D. Fakhiri mengatakan, PT Irian Bhakti Mandiri memiliki aset bernilai besar yang…
Peringatan tinggi gelombang tersebut muncul di perairan utara Papua dikarenakan beberapa hari terakhir terpantau signifikan.…
Provinsi baru ini nantinya akan membawahi wilayah adat Saireri, yang mencakup lima kabupaten yaitu; Biak…
Pelantikan tersebut dilaksanakan setelah tiga bulan masa pemerintahan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua pasca dilantik…
“Banyak anak di Papua menghadapi hambatan, bukan hanya soal jarak sekolah, tetapi kondisi ekonomi keluarga.…
Mesin menderu pelan, membelah air tenang menuju Kampung Enggros, sebuah pemukiman unik yang berdiri di…