Categories: MERAUKE

Kualitas Jalan dan Bangunan Tetap Jadi Kunci Utama

MERAUKE – Bupati  Merauke Drs Romanus Mbaraka, MT menegaskan bahwa pembangunan insfrastruktur jalan dan gedung di Merauke harus tetap mengutamakan kualitas, sehingga umur bangunan tersebut bisa berlangsung lama. Selain menggunakan  bahan yang berkualitas, juga pengawasan pelaksanaan harus sesuai dengan perencanaan.

   Hal itu disampaikan Bupati Drs. Romanus Mbaraka, MT pada  pada upacara Hari Bakti Pekerjaan Umum ke-78 di  Lapangan Apel Kantor  Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Merauke, Senin (4/12/2023).

       Hari Bakti Pekerjaan Umum tersebut bertemakan air untuk kesejahteraan bersama diikuti rumpun Dinas PUTR, Dinas Perumahan Rakyat dan  Poerumda Air Minum Jeeurekom Merauke.  Para pegawai dari  ketiga instansi  tersebut menggunakan batik Papua dan sebagian menggunakan pakaiat adat masing-masing.   

      Peringatan yang sama dilakukan Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Provinsi Papua Selatan bersama Balai Jalan Nasional XXII Merauke, Balai Wilayah Sungai Papua Merauke di Lapangan  Kapsul Waktu pada jam yang sama.

   Bupati Romanus Mbaraka  juga menjelaskan bahwa kualitas jalan di Merauke semakin bagus dan sebagian dari jalan tersebut telah terhubung dengan baik misalnya untuk jalan Trans Papua Merauke-Boven Digoel yang terhubung dengan aspal jenis Hotmix.  Bupati Romanus Mbaraka mengajak  Dinas PUTR dan Dinas Perumahan Rakyat Kabupaten Merauke untuk selalu melakukan koordinasi baik dengan pemerintah pusat maupun provinsi sehingga pekerjaan di lapangan bisa berjalan dengan baik dan tidak terjadi tumpang tindih.   

Page: 1 2

Tegar Cepos

Share
Published by
Tegar Cepos

Recent Posts

Persipura Ditunggu Laga Berat

Coach RD mengaku sangat sulit mengalahkan pasukan Laskar Antasari di depan Barito Mania. Musim ini,…

1 day ago

Gelombang Tinggi Lumpuhkan Pelayaran, KM Sinabung Nyaris Terhempas

Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Biak, melalui Seksi Keselamatan Berlayar, Penjagaan, dan Patroli (KBPP),…

1 day ago

Kerap Jadi Tempat Judi, Satpol PP Tertibkan Bangunan di Jalan Prajurit

Kepala Bidang Trantib Umum Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Merauke Raimond Rumlus mengungkapkan, penertiban ini…

1 day ago

Penyidik Periksa 13 Saksi dan 3 Ahli

Andre menjelaskan, setelah penetapan AI sebagai tersangka dalam kasus korupsi bantuan hibah Pemerintah Provinsi Papua…

1 day ago

Tak Bisa Beli Pemain, PSBS Maksimalkan Potensial

PSBS memiliki waktu cukup lama untuk berbenah. Putaran kedua kembali bergulir pada 25 Januari. PSBS…

1 day ago

Perjuangannya Berbuah Manis, Pemilik RM Serumpun Merasa Lega

‘’Beliau orang baik. Utang itu sekitar 2-3 tahun terakhir. Sementara utang-utang sebelumnya sudah dibayarkan. Saat…

1 day ago