Sementara prosesi peresmian ditandai dengan pemotongan kue tumpeng sebagai simbol rasa syukur, disusul dengan peninjauan seluruh ruangan pelayanan.
Sedangkan dalam pesan Natalnya, Kadinkes menyampaikan imbauan khusus kepada seluruh tokoh masyarakat, gereja, serta pemangku kepentingan di Distrik Kanggime dan wilayah Dapil IV.
“Melalui Natal saat ini, saya harapkan kepada para kepala distrik, ketua klasis, tokoh masyarakat, dan seluruh masyarakat Kabupaten Tolikara agar menjaga tenaga kesehatan yang bertugas di puskesmas. Kami tidak dapat menambah tenaga kesehatan baru karena efisiensi anggaran, bahkan tenaga honorer pun tidak ada yang dikontrak,” katanya. (diskomdigi)
Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Page: 1 2
Saat menemukan adanya orang dengan gejala-gejala Kaki Gajah maka akan langsung dilakukan oleh pemeriksaan oleh…
Tim SAR Gabungan menemukan jenazah Florencia pada Senin (19/1). Jenazah itu terdata sebagai korban kedua yang…
Terkait dengan itu, Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga didampingi Kasat Reskrim AKP Anugrah Sari Dharmawan,…
Kepala Dinas Perhubungan Kota Jayapura, J. Sitorus, menjelaskan bahwa sebelum dilakukan penertiban, pihaknya telah lebih…
Dikatakan, anggota Pos Kudamati segera menuju TKP sambil menunggu kedatangan Kijang Kota. Namun, saat tiba…
Benhur menjelaskan, kerusakan gazebo tersebut murni karena alam. Bahkan, pohon kelapa yang menjadi pelindung abrasi…