Khusus peredaran miras, Ia mengimbau kepada pelaku usaha, agar patuh dengan instruksi Wali Kota Jayapura. Sebab tingginya kriminalitas di wilayah tersebut sebagian besar dipengaruhi miras. Untuk itu selama perayaan natal tidak diperkenankan untuk menjual miras guna menjaga situasi tetap kondusif.
“Wali Kota sudah instruksi, selama natal, waktu peredaran miras terbatas, untuk itu kami minta patuh dengan instuksi ini bila ditemukan, maka kami akan ambil tindakan yang tegas,” tandasnya.
Tidak hanya itu, Komarul juga mengimbau kepada warga Abepura menjaga anak-anak agar tidak bermain petasan atau meriam spiritus, sebab itu akan mengganggu jalannya Ibadah malam kudus bagi umat kristen di wilayah Abepura.
“Mari kita jaga suasana natal ini dengan penuh suka cita, dukung umat kristen merayakan natal dengan penuh gembira,” tuturnya.
Ia menegaskan kepada seluruh umat kristiani di Abepura, tidak perlu khawarir dengan keamanan, sebab selama natal berlangsung pihak polsek Abepura bersama Koramil Abepura akan melakukan pengamanan secara ketat.(rel/wen)
Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos
BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS https://www.myedisi.com/cenderawasihpos
Page: 1 2
Benhur menjelaskan, kerusakan gazebo tersebut murni karena alam. Bahkan, pohon kelapa yang menjadi pelindung abrasi…
Menurut Muchlis Karim, selama ini Pemerintah Kota Jayapura telah melaksanakan pelaporan LHKPN dengan baik dan…
Jika selama ini UKS sering dianggap sebagai ruang perawatan sederhana, melalui revitalisasi ini peran UKS/M…
Plt. Sekda menyoroti rendahnya tingkat kehadiran ASN pada apel wilayah tersebut. Berdasarkan laporan dari masing-masing…
Ipda Sewang menjelaskan, kedua tersangka tersebut diamankan Polsek Elikobel di Kampung Bupul Indah, Distrik Elikobel,…
Muchlis Karim menegaskan bahwa OPD bersama para bendahara diminta untuk segera melengkapi seluruh bukti…