Categories: METROPOLIS

BNPP Serahkan Aset Bangunan Gedung Pasar Skouw ke Pemprov Papua

  Menurut Ramses, pangsa pasar di Pasar Skouw selama ini justru dari PNG. Lalu kaitannya  dengan PLBN bagaimana untuk tertib administrasi termasuk penukarakan uang.

“Kita juga nanti akan kerja sama dengan BI supaya menyediakan tempat penukaran uang di sini, sehingga masyarakat tak perlu datang ke Jayapura untuk menukarkan uangnya. Cukup menukarkan uangnya di PLBN lalu kemudian mereka langsung belanja di situ,” bebernya.

   Sementara itu, Deputi Bidang Pengelolaan Batas Wilayah Negara di BNPP RI, Nurdin mengatakan pihaknya melakukan penyerahan aset dari  BNPP kepada Pemprov Papua sekaligus hibah dari Pemerintah Provinsi Papua ke BNPP untuk zona inti  PLBN. “Penyerahan aset ini disertai dengan sertifikat,” pungkasnya. (fia)

Layanan Langganan Koran Cenderawasih Pos, https://bit.ly/LayananMarketingCepos

BACA SELENGKAPNYA DI KORAN DIGITAL CEPOS  https://www.myedisi.com/cenderawasihpos

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Kontribusi PAD dari GOR Waringin Diharapkan Meningkat

Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Jayapura, Boby Awi menjelaskan bahwa kenaikan target tersebut seiring…

6 hours ago

DPRP: LHP BPK Papua Wajib Ditindaklanjuti!

Menurutnya, LHP yang diserahkan bukan sekadar dokumen administratif, tetapi menjadi cerminan sejauh mana pengelolaan keuangan…

7 hours ago

Staf Khusus Harus Punya Kemampuan Relevan

Pelantikan sejumlah staf khusus ini oleh Fakhri menuai pro dan kontra di tengah masyarakat. Lantaran,…

8 hours ago

Papua Kekurangan Dokter Bidan Spesialis

"Total seluruh penduduk di wilayah Papua sebanyak 4,58 juta jiwa. Untuk Provinsi Papua sebanyak 1,10…

9 hours ago

Makanan Disebut Tidak Layak, Dapur Lapas Abepura Disidak

Pemeriksaan dilakukan secara menyeluruh, mulai dari proses penerimaan bahan makanan, kebersihan dan kelayakan dapur, kondisi…

10 hours ago

Seriusi Penanganan HIV-AIDS, KPA Kota Jayapura Susun Renstra

Penyusunan Renstra tersebut dibahas dalam dua kali rapat koordinasi lintas sektor. Rapat pertama dipimpin langsung…

11 hours ago