

Progres perbaikan ruas jalan di ujung Jembatan Merah Holtekamp, Rabu (10/9) (foto: Takim/Cepos)
JAYAPURA-Kepala Dinas Perhubungan Kota Jayapura, Justin Sitorus menyampaikan bahwa perbaikan jalan di ujung Jembatan Merah hingga kini masih dalam proses pengerjaan.
“Dari informasi awal yang kami terima, progres perbaikan ini diperkirakan hanya berlangsung satu bulan. Namun, saat ini sudah melewati satu minggu dari target tersebut,” ujar Sitorus saat dikonfirmasi Cenderawasih Pos, Selasa (10/9).
Ia menambahkan, hingga kini pihaknya belum mendapatkan konfirmasi resmi dari pihak terkait mengenai perkembangan terkini proyek tersebut. “Kami masih menunggu koordinasi lebih lanjut, harapannya pekerjaan bisa segera rampung dalam waktu dekat,” tuturnya.
Page: 1 2
Kedua tersangka sebelumnya diamankan pada 2 Januari 2026, setelah diduga terlibat dalam kasus pembunuhan dan…
Meski begitu aparat keamanan terlihat masih berjaga-jaga di lokasi guna memastikan situasi benar-benar kondusif. Ketua…
Menurut saksi, AA alias saat kejadian ia bersama sekitar enam orang rekannya sedang bersantai di…
Menurutnya, bantuan yang diberikan tidak sesuai dengan ekspektasi yang diinginkan para pedagang sehingga bantuan paket…
Ia menegaskan, meskipun belum berhasil naik level, Pemerintah Pusat tetap memberikan apresiasi karena Kabupaten Jayapura…
Operasi penindakan yang dilakukan oleh Satreskrim melalui Unit Tipidsus ini menyasar beberapa lokasi strategis di…