Categories: METROPOLIS

Pedagang Pasar Otonom Kotaraja Dikagetkan dengan Penemuan Mayat

JAYAPURA-Mayat seorang pria yang belakangan diketahui bernama Goleat Dewapa, ditemukan di Los atau tempat penjualan Mama Mama Papua di Pasar Otonom Kotaraja, Senin (4/3) sekitar pukul 12.00 WIT. Penemuan mayat tersebut sempat membuat kaget warga pasar.

  Kapolsek Abepura, AKP. Soeparmanto mengatakan identitas mayat berjenis kelamin laki laki itu diungkapkan pihak keluarga. Dimana dari keterangan keluarga mengakui bahwa mayat yagn ditemukan ini adalah Goleat Dewapa.

  Pengungkapan identitas tersebut diketahui saat pihak keluarga mendatangi RS Bhayangkara untuk mengecek korban. Dengan membawa bukti, sehingga identitas korban terungkap.

  “Pihak keluarga rencana membawa jenazah Goleat untuk disemayamkan di Jalan Lapangan Trikora 1 Padang Bulan, tepatnya kediaman drg Aloysius Giyai,” kata Soeparmanto kepada Cendrawasih Pos.

  Lebih lanjut dia sampaikan jenazah Goleat itu ditemukan pedagang pasar Otonom. Kemudian melaporkan kejadian itu ke Piket Fungsi Polsek Abepura. “Sekitar pukul 12.20 WIT Piket Fungsi mendatangi TKP,” ungkapnya.

Page: 1 2

Juna Cepos

Recent Posts

Pembayaran Denda Adat Belum Temukan Titik Temu Dua Kelompok Warga Memanas

Penyelesaian kasus tersebut sebelumnya telah di mediasi oleh polres Jayawijaya, namun tak mendapatkan titik temu…

6 hours ago

Tetapkan PBB P2 Bandara Rp 11,1 Miliar, Angkasa Pura Ajukan Keringanan

Penetapan tersebut merupakan hasil pembahasan antara Bapenda dan Bupati Jayapura, yang sebelumnya telah disepakati dan…

8 hours ago

Ditemukan Sejumlah Siswa Belum Lancar Membaca

Sekolah rakyat terintegrasi 77 Merauke yang menempati sebagian dari gedung SMKN 2 Merauke di Jalan…

8 hours ago

Pemerintah Harus Hadir Hingga Kampung Terjauh

Menurutnya, masih banyak masyarakat di wilayah pedalaman yang hidup jauh dari pusat pemerintahan dan belum…

9 hours ago

Dua Spesialis Hipnotis di Jayapura Dibekuk

Kedua pelaku yang diamankan masing-masing berinisial DI (38) dan A (28). Penangkapan ini merupakan tindak…

9 hours ago

Pemkab Jayapura Dorong Bandara Sentani Buka Penerbangan Internasional

Bupati Yunus Wonda mengatakan, rapat koordinasi ini diharapkan menjadi langkah awal dukungan bersama antara Pemerintah…

10 hours ago